Berikut Ini 6 Sayuran Diet Pengganti Nasi, Bikin Kenyang tanpa Takut Gendut

Berikut Ini 6 Sayuran Diet Pengganti Nasi, Bikin Kenyang tanpa Takut Gendut

sayuran diet pengganti nasi-kamranaydinov/freepik.com-freepik.com

RADARPEKALONGAN - Sayuran diet pengganti nasi bisa menjadi sebuah alternatif makanan untuk kamu yang sedang menghindari nasi karena ingin menurunkan berat badan

Berat badan sendiri memang menjadi sebuah masalah yang cukup berpengaruh pada beberapa orang, apalagi jika berat badan sudah melebihi dari berat ideal. 

Salah satu yang akhirnya dilakukan jika sudah begini adalah seseorang akan mengurangi konsumsi jumlah nasi atau bahkan menghindarinya. 

Untuk itu mungkin hal yang bisa kamu lakukan adalah mengonsumsi banyak sayur-sayuran. Jika selama ini sayuran dianggap sebagai sumber serat dan protein, maka ada beberapa sayur yang sebenarnya mengandung karbohidrat

BACA JUGA:Anti Gagal, Inilah Tips Ampuh Jahe untuk Diet yang Bisa Bakar Sejumlah Lemak dalam Tubuhmu

BACA JUGA:Tiffany Plate: Menu Sayuran untuk Diet yang Viral, Bisa Menurunkan Berat Badan secara Drastis

Nah apa saja kira-kira sayuran yang memiliki kandungan tersebut dan dapat digunakan sebagai penggani nasi? Simak pembahasannya di bawah ini.

Sayuran Diet Pengganti Nasi

1. Brokoli

Sayuran pertama yang bisa kamu gunakan adalah brokoli. Brokoli sering dijadikan sebagai bahan yang ada di dalam menu diet. 

Meskipun brokoli ini jika untuk diet lebih disorot kandungan seratnya, namun ternyata tidak hanya itu saja kandungan yang ada di dalamnya. 

Brokoli juga mengandung vitamin C, kalori dan karbohidrat. Walaupun kandungannya kalori dan karbohidratnya rendah, namun brokoli bisa memberikan efek kenyang jika kita memakannya. 

BACA JUGA:Langsing Alami dengan Diet Telur! Berat Badan Turun 11 kg Dalam 2 Minggu, Yakin Nggak Mau Coba?

BACA JUGA:Bikin Ini yuk, Vietnam Spring Roll, Resep Sayuran Diet Enak yang Patut Kamu Coba

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: