Apa Benar Cengkeh Bisa untuk Menguatkan Tulang agar Tehindar dari Osteoporosis? Wajib Cek Jawaban di Sini

Apa Benar Cengkeh Bisa untuk Menguatkan Tulang agar Tehindar dari Osteoporosis? Wajib Cek Jawaban di Sini

Cengkeh bisa untuk menguatkan tulang-ilustrasi cengkeh-freepik.com

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Tahukah kalian bahwa cengkeh bisa untuk menguatkan tulang? Ya, tidak hanya susu atau kunir asem saja, ternyata cengkeh ini merupakan jenis rempah yang bisa menguatkan tulang dan sendii.

Namun, sebelum kita lebih jauh mengetahuai tentang manfaat cengkeh untuk mencegah osteoporosis ini, kita ketahui terlebih dahulu apa itu cengkeh.

Cengkeh untuk Menguatkan Tulang

Cengkeh atau Cengkih merupakan salah satu rempah yang mudah dan banyak dimanfaatkan di Indonesia. Mulai dari pelengkap pembuatan rokok, menjaga kesehatan tubuh, hingga menguatkan tulang.

Cengkeh merupakan tanaman yang berasal dari kuncup bungan kering yang beraroma dari jenis pepoohan dari kelaurga Mrytaceae.

BACA JUGA:Ampuh Turunkan Kolesterol dan Mencegah Kanker Ini Dia Manfaat Daun Sirsak untuk Kolesterol dan Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Cocok untuk Lansia, 8 Obat Asam Urat Alami yang Bisa Meredakan Nyeri pada Tangan, Lutut dan Kaki

Selain di Indonesia, cengkeh juga banyak diguanakn sebagai bumbu penyedap pedas di negara-negara tersebut.

Sementara itu, osteoporosis sendiri merupakan salah satu kondisi kesehatan yang membahayakan di mana tulang menjadi lemah dan rapuh. Sehingga mudah untuk mengeropos.

Biasanya tulang yang rapuh ini disebabakn oleh tubuh yang terus meneurs menyerap dan menggantikan jaringan tulang.

Sedangkan untuk gejala, penderita osteoporosis tidak memiliki gejala apapun sampai akhirnya mereka menderita patah tulang yang mana sangat lama untuk disembuhkan.

BACA JUGA:Ini Dia 7 Obat Alami Asam Urat agar Nyeri Pergelangan Kaki dan Tangan Hilang dalam Sekejap

BACA JUGA:6 Manfaat Daun Sirsak untuk Kesehatan, Obat Alternatif untuk Atasi Insomnia hingga Obat Rematik bagi Lansia

Sebab, pada dasarnya seseorang yang menderita osteoporosis akan mengalami keceoatan tulang baru lebih lambat dibandingkan dengan pembuangan jaringan tulang lama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: