Bikin Jus Diet Tapi Takut Boros? Tenang, Inilah 6 Rekomendasi Jus yang Bagus untuk Diet Tapi Nggak Mahal

Bikin Jus Diet Tapi Takut Boros? Tenang, Inilah 6 Rekomendasi Jus yang Bagus untuk Diet Tapi Nggak Mahal

jus timun dan jeruk yang tidak mahal tapi punya manfaat banyak-freepik.com-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Apa sajakah rekomendasi jus yang bagus untuk diet tapi nggak mahal? Jika Anda sedang diet, jangan lupa untuk cobain ya. Berikut ini rekomendasinya.

Buah memang sangat baik untuk diet. Pasalnya tak main-main, buah memiliki beberapa kandungan nutrisi yang sangat baik untuk diet. Apakah yang membuat buah menjasi bahan makanan yang baik untuk diet?

Buah dikenal mengandung serat yang sangat tinggi, sehingga sangat baik untuk mengatasi rasa lapar. Serat ini memiliki fungsi untuk tetap menjaga tubuh dalam konsisi kenyang.

Tak hanya buah, sayuran juga sangat baik untuk diet. Pasalnya sayuran dikenal bauk menandung protein, dan serat yang tinggi juga. Sayur sebagai menu diet bisa diolah sebagai jus loh.

BACA JUGA:Lagi Diet Jangan Lewatkan 7 Resep Jus Hijau untuk Menurunkan Berat Badan, Simple Banget Buatnya!

BACA JUGA:Inilah 2 Jus yang Bisa Menurunkan Berat Badan dari Buah Pir, Bikin Kamu Makin Semangat Diet

Jika sudah memikirkan diet, tentu saja teringan bagaimana memilih menu yang sehat bukan? Jika Anda pikirkan menu sehat biasaya adalah jenis makanan yang memiliki harga yang mahal. 

Rekomendasi Jus yang Bagus untuk Diet Tapi Nggak Mahal

Jika pikiran Anda sudah seperti itu, maka sudah saatnya harus diubah. Sebab ada beberapa menu jus yang berasal dari buah dan sayuran dengan harganya yang murah meriah dan bagus utuk diet. 

Apasajakah jus tersebut? Melalui artikel ini akan dibahas dengan detail apa saja rekomendasi jus yang bagus untuk diet tapi nggak mahal, diantaranya :

1. Jus Timun

Salah satu rekomendasi jus yang bagus untuk diet tapi nggak mahal adalah jus timun. Timun dikenal baik sebagai menu jus yang ampuh dalam membantu menurunkan berat badan loh. 

Pasalnya jumlah kalori yang ada di timun yakni hanya 40 kkal dalam 100 gram timun. Tak hanya itu, timun juga mengandung kadar air yang tinggi. 

Dalam sebuah penelitian menyatakan bahwa makan makanan yang kaya akan serat dan kada air serta rendaj akan kalori, maka bis membantu dalam menurunkan berat badan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: