Inilah 3 Olahan Apel yang Punya Manfaat atasi Kolesterol, Kamu Mau Tahu? Berikut Ulasannya
Olahan Apel yang Punya Manfaat Atasi Kolesterol-Youtube-Youtube
Lalu masukkan kedalam kulkas, dan olesi permukaan adonan dengan bahan olesan serta panggang dengan suhu 180 derajat selama 35 menit.
BACA JUGA:Jus Detox Lemak dari Apel, Bikin Lemak Rontok dan Badan Jadi Makin Enteng, Begini 4 Manfaatnya
BACA JUGA:Terbaru 2024, Suzuki Jimny 5-pintu Sudah Bisa Dipesan dengan Tanda Jadi Mulai Rp20 Jutaan
2. Apel Mini Karamel
Bahan untuk olahan apel yang punya manfaat atasi kolesterol ini adalah : 1 buah apel, 200 ml air, 500 gr gula pasir, marshmallow secukupnya, dan susu cair.
Cara membuatnya adalah dengan cuci bersih apel, masukan gula pasir ke wajan, lalu tuangkan air dan susu cair lalu aduk hingga menjadi karamel.
Lalu celupkan apel yang sudah dicuci tersebut kedalam adonan karamel dan taburkan marshmallow secukupnya, dan apel mini karamel siap dimakan.
3. Bolu Pisang Apel
Siapkan bahan ini : 180 gr tepung kunci, 1,5 sdt baking powder, 1/2 sdt soda kue, 1/2 sdt cinnamon powder, 3 butir telur, 120 gr gula pasir, 30 gr gula palem, 120 gr butter, 200 gr pisang, 2 buah apel, dan 85 gr kismis.
Cara membuat olahan apel yang punya manfaat atasi kolesterol ini panaskan oven 180 derajat, ayak terigu, baking powder, soda kue, dan kayu manis lalu buat lubang ditengah.
Tuang telur kocok kedalam lubang tepung lalu aduk hingga basah masukkan mentega leleh lalu pisang, apel dan kismis, tuang adonan kedalam loyang lalu panggang 40 menit.
Itulah tadi berbagai olahan apel yang punya manfaat atasi kolesterol yang sudah dirangkum dari berbagai buku resep dan pasti enak. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: