5 Tanda Penyebab Asam Urat dan Gejalanya, Wajib Waspadai Sebelum Tambah Parah

5 Tanda Penyebab Asam Urat dan Gejalanya, Wajib Waspadai Sebelum Tambah Parah

tanda penyebab asam urat --Youtube.com/Kata Dokter

Karena obat jenis ini bisa membuat kita lebih sering membuang air dan mempengaruhi cairan dalam tubuh. 

2. Bertambahnya usia dan jenis kelamin laki-laki

Terkadang asam urat lebih sering terjadi pada pria daripada wanita. Karena wanita memiliki kadar asam urat yang lebih rendah dibandingkan pria.

Namun juga diperhatikan jika, seorang wanita telah mengalami menopause, kadar asam uratnya akan meningkat dan setara dengan pria.

Asam urat biasanya menyerang pria saat berusia 30-50 tahun, sedangkan wanita mengalami asam urat setelah mengalami menopause.

3. Keturunan keluarga

Biasanya, asam urat juga terjadi karena faktor riwayat keluarga atau gen keluarga yang membuat ginjal tidak mengeluarkan asam urat acid bisa juga menjadi penyebabnya, terutama pada anggota keluarga.

BACA JUGA:Rendah Purin, Inilah 8 Buah yang Disarankan untuk Asam Urat, Mampu Redakan Nyeri Sendi

BACA JUGA:Makanan Penghilang Asam Urat yang Rendah Purin dan Menyehatkan Sendi Lansia 60 Tahun

4. Makan makanan atau minuman yang tinggi purin

Selain itu, penyebab asam urat tinggi berasal dari makanan atau minuman yang tinggi purin.

Di dalam tubuh kita sudah terdapat purin alami, saat mengonsumsi makanan atau minuman yang tinggi purin akan meningkatkan kadar purin dalam tubuh.

Perlu dicatat bahwa semakin banyak purin dalam tubuh, semakin banyak asam urat yang terbentuk, sehingga dapat menumpuk di persendian.

Berikut beberapa makanan dan minuman yang menyebabkan asam urat :

* Alkohol

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: