Solusi Irit Saat Berkendara! Inilah 4 Motor Bebek Honda yang Ramah Di Kantong dan Kecepatannya Kilat

Solusi Irit Saat Berkendara! Inilah 4 Motor Bebek Honda yang Ramah Di Kantong dan Kecepatannya Kilat

Solusi Irit Saat Berkendara! Inilah 4 Motor Bebek Honda yang Ramah Di Kantong dan Kecepatannya Kilat-Youtube.com/Asli Gila-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Solusi irit saat berkendara! Inilah 4 rekomendasi motor bebek Honda yang ramah dikantong dan kecepatannya kilat. Penasaran, apa saja? So, langsung saja kita bahas ya!

Perkembangan dunia membuat segala menjadi lebih cepat dan efisien. Masyarakat tidak mau lagi bersusah-susah payah melakukan sesuatu dikarenakan banyak sekali opsi yang membuat aktivitas menjadi lebih cepat dan praktis. 

Jika dulu waktu tempuh yang dilalui seseorang menuju satu tempat yang memakan waktu yang cukup lama dikarenakan belum ada kendaraan yang mendukung.

Namun, kalau dilihat minat masyarakat Indonesia, motor menjadi transportasi yang paling banyak dimiliki karena ukurannya yang kecil sehingga membuat aktivitas efisien dan harganya yang terjangkau.

BACA JUGA:Yamaha NVX 155 2024 Hadir dengan Performa Unggul, Yuk Simak Spesifikasi dan Harganya Disini!

BACA JUGA:Komparasi Motor: 6 Perbedaan Yamaha Lexi vs Suzuki Burgman Street 125EX, Mana yang Lebih Unggul?

Solusi Irit Saat Berkendara! Inilah 4 Motor Bebek Honda yang Ramah Di Kantong dan Kecepatannya Kilat

Berikut ini adalah 4 rekomendasi motor bebek Honda yang ramah dikantong dan kecepatannya kilat:

1. Honda Revo X Fi 

Rekomendasi motor bebek Honda yang ramah dikantong dan kecepatannya kilat pertama adalah Honda Revo X FI. Honda Revo X FI mengusung mesin berkapasitas 150cc dengan sistem pgm-fi yang membuat motor ini menjadi pilihan utama untuk kamu yang mengutamakan efisiensi bahan bakar. 

Dengan konsumsi BBM hanya satu liter untuk jarak 62,20 km, Honda Revo X FI dapat mengalahkan beberapa motor bebek lainnya seperti Honda Supra GTR 150 dan Sonic 150R. Soal desain Revo X Fi dapat dikatakan konservatif. 

Untuk konsumsi bahan bakar cukup irit, yaitu 1 liter untuk 59,8 km menggunakan metode ECE R40. Kamu bisa miliki satu unit motor bebek Honda Revo X FI dengan kisaran harga Rp 16,2 juta.

BACA JUGA:Yamaha DDS 3 Siapkan 14 Bengkel Siaga Dan 2 Pos Jaga Selama Libur Lebaran 2024

BACA JUGA:Menjelang Lebaran, Pengusaha Parcel di Pekalongan Sibuk Terima Orderan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: