Kembali Bernostalgia dengan 3 Mobil Sedan Honda Tua Murah dan Irit BBM, Harganya Terjangkau!
Mobil Sedan Honda Tua Murah dan Irit BBM--Instagram/klassehauz
Berbicara mengenai usianya, mobil ini memang sudah tidak muda lagi, namun meskipun demikian sampat saat ini masih cukup banyak diminati oleh konsumen.
Salah satu daya tarik yang ditawarkan oleh mobil ini adalah, memiliki mesin yang powerfull, dimana mesinnya sendiri menggunakan mesin D17A5 1.7 liter 4 silinder segaris 16 katup VTEC.
Mesin berkapasitas 1.7 liter ini, sanggup menghasilkan tenaga sebesar 130 Hp pada putaran mesin 6.500 rpm dan torsi puncaknya mencapai 165 Nm pada putaran mesin 4.500 rpm.
Karena sanggup memberikan tenaga dan torsi sebesar itu, menjadikannya masih siap diadu dengan mobil-mobil keluaran terbaru, khususnya mobil-mobil city car atau LCGC.
BACA JUGA:Solusi Cerdas! Inilah 5 Mobil Hybrid Murah Keluaran Terbaru, Barangkali Kamu Naksir Salah Satunya!
3. Honda City IDSI
Selanjutnya ada Honda City Idsi yang juga dibandrol dengan harga cukup terjangkau, yang juga merupakan pesaing berat dari Toyota Vios.
Rekomendasi yang kami tawarkan ini, merupakan Honda City keluaran tahun 2007 yang saat ini sudah masuk usia 17 tahun, namun masih sangat worth it untuk dimiliki.
Ada beberapa fitur canggih yang disematkan oleh Honda pada mobil ini, termasuk modern pada masanya, seperti fitur tilt steering, dual airbags dan juga menggunakan mesin berkapasitas 1.500 cc.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: