Ada yang Tiket Masuknya Gratis! 5 Tempat Wisata Di Tegal yang Hits Ini, Wajib Banget Kamu Kunjungi Akhir Pekan
Tempat Wisata Di Tegal yang Hits--Instagram/wisataguci_tegal
Mungkin jarang sekali ada yang tahu, kalau di Tegal juga memiliki waduk yang dijadikan sebagai tempat wisata dan banyak dikunjungi oleh wisatawan dari luar kota.
Waduk Cacaban sendiri, sebenarnya memiliki fungsi sebagai tempat penyimpanan air, namun saat ini juga dijadikan sebagai tempat wisata oleh masyarakat sekitar.
Waktu yang paling tepat berkunjung ke waduk ini adalah sore hari, sebab kamu bisa menikmati pemandangan matahari terbenam, syahdu sekali kan?.
BACA JUGA:Ribuan Obat-obatan dan Sabu Diblender Menjadi Jus Oleh Kejari Batang
3. Praban Lintang
Rekomendasi tempat wisata di Tegal yang hits selanjutnya adalah Praban Lintang, disini banyak spot-spot menarik untuk berfoto bersama orang tersayang.
Selain itu, disekitaran lokasi juga masih memiliki udara yang sejuk dan kamu bisa menghidup udara segar tersebut, dijamin akhir pekanmu semakin seru.
Praban lintang sendiri, berada di desa Danasari kecamatan Bojong, untuk tiket masuknya sendiri pengunjung hanya dimintai Rp 5.000 saja, sangat murah kan?.
4. Bukit Bintang Guci
Buat kamu yang memiliki hobi camping, sepertinya tempat ini bisa menjadi salah satu tempat yang wajib banget kamu kunjungi ketika sedang berada di Tegal.
Bukit Bintang Guci ini, menjadi salah satu tempat wisata yang ada di Tegal dengan pemandangan yang sangat bagus, sebab dari sini kamu bisa melihat kawasan Tegal dari bagian atas.
Selain itu, disini juga memiliki camping ground yang mampu menampung banyak orang, disarankan untuk datang kesini rombongan, jangan sendirian.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: