Cocok untuk Me Time! Inilah Obyek Wisata Air Menarik di Kendal yang Memiliki Tiket Masuk Mulai 5000-an
obyek wisata air menarik di Kendal-ilustrasi obyek wisata air menarik di Kendal-youtube.com
Tidak hanya dapat menikmati pemandangan yang indah saja, di sini kalian juga bisa bermain air di Kolam Tanding Air Terjun Niagara dan juga melihat atraksi lumba-lumba yang sangat menggemaskan.
Karena suara ombaknya yang menenangkan, beserta udaranya yang segar, dan berbagai fasilitas yang disiapkan untuk kenyamanan parawisatawan, membiat PantaI Cahaya ini cocok buat kalian yang butuh me time.
Untuk tiket masuknya sendiri, Pantai Cahaya Kendal ini dikenakan biaya mulai dari Rp30.000/orang yang mana sudah termasuk menonton atraksi dolphin yang dimulai pada pukul 09.00-15.00 WIB.
3. Pemandian Air Panas Citra Asri Gonoharjo
Seperti yang udah aku katakan di atas, bahwa Kendal memiliki pemandian air panas yang ternyata sudah ditunggu banyak orang. Tempat ini bernama Pemandian Aor [anas Citra Asri Gonoharjo.
BACA JUGA:Ramah Dikantong Saku! Inilah 5 Tempat Wisata Alam Di Tegal yang Nyaman , Bisa Ajak Keluarga Besar!
Berada di atas perbukitan, tempan ini sangat cocok dijadikan untuk bersantai di hari-hari yang melelahkan bersama yeman dan keluarga.
Pemandianair dengan pemandian air panas ini hanya memiliki satu kolam renang besar yang mampu menampung 25 orang.
Dengan pemandangan alam yang dimiliki Pemandian Air Panas Citra Asri Gonoharjo ini membuat kita bisa ikut mengikuti pemandangan alam yang indah ini sewaktu-waktu.
Pemandian air panas ini buka setiap hari pada pukul 08.00 hingga 17.00 dengan tiket masuk Rp15.000/orang.
4. Air Terjun Penglebus Gongso
Obyek wisata air menarik di Kendal yang terakhir aku rekomendasiin adalag air terjun pengebus gongso yang berlokasi di Desa Gondang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: