Yamaha NMAX Turbo 2024 vs Honda ADV 160: Perbandingan Spesifikasi Hingga Harga, Worth It yang Mana?

Yamaha NMAX Turbo 2024 vs Honda ADV 160: Perbandingan Spesifikasi Hingga Harga, Worth It yang Mana?

Yamaha NMAX Turbo 2024 vs Honda ADV 160: Perbandingan Spesifikasi Hingga Harga, Worth It yang Mana?-Youtube.com/SOBAT OTO-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Yamaha NMAX Turbo 2024 vs Honda ADV 160: Perbandingan spesifikasi hingga harga. Penasaran, apa saja? Yuk, simak penjelasannya disini!

Di pasar skutik Indonesia, Yamaha NMAX dan Honda ADV 160 selalu menjadi primadona. Keduanya sama-sama menawarkan performa tangguh, fitur canggih dan desain yang stylish. 

Namun, pertempuran sengit di kelas motor matic maxi kembali memanas dengan kehadiran Yamaha NMAX Turbo 2024. Yamaha NMAX Turbo 2024 baru saja diluncurkan beberapa hari kemarin.

Yamaha NMAX Turbo 2024 sudah menggunakan sistem transmisi terbaru Yamaha Electric Continuously Variable Transmission (YECVT). Dengan teknologi canggih inilah yang membuat varian tertinggi dari Yamaha NMAX Turbo 2024 bisa tembus dengan harga Rp 45 jutaan.

BACA JUGA:Bekas Namun Berkelas! Inilah Rekomendasi Motor Bekas Rp 3 Jutaan, Dijamin Nggak Bikin Kantor Tipis

BACA JUGA:5 Alasan Mengapa Anda Harus Membeli Motor Matic TVS IQube Terbaru

Dengan berbagai peningkatan tersebut, Yamaha NMAX Turbo 2024 siap menantang Honda ADV 160. Maka dari itu, kami sudah merangkumkan perbandingan spesifikasi hingga harga dari Yamaha NMAX Turbo 2024 vs Honda ADV 160.

Yamaha NMAX Turbo 2024 vs Honda ADV 160: Perbandingan Spesifikasi Hingga Harga, Worth It yang Mana?

Berikut ini adalah perbandingan spesifikasi hingga harga dari Yamaha NMAX Turbo 2024 vs Honda ADV 160:

1. Desain

Perbandingan spesifikasi hingga harga dari Yamaha NMAX Turbo 2024 vs Honda ADV 160 yang pertama adalah desainnya. Yamaha NMAX Turbo 2024 mengusung desain spoerty dan futuristik dengan headlamp LED ganda dan DRL. 

Yamaha NMAX Turbo 2024 tersedia dalam 3 pilihan warna antara lain: biru, abu-abu dan hitam. Sementara, Honda ADV 160 mempunyai desain adventure yang gagah dan tangguh. 

BACA JUGA:Solusi Keluarga Kecil! 5 Mobil City Car 2 Baris Nyaman Ini, Dibandrol dengan Harga Terjangkau!

BACA JUGA:Siap Dibawa Liburan Idul Adha! Inilah 5 Mobil Ternyaman untuk Keluarga, Harganya Terjangkau!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: