Rekomendasi HP dengan Kamera Perekaman Sampai 4K 60 FPS dan Ada Fitur OIS, Konten Viral di Semua Platform

Rekomendasi HP dengan Kamera Perekaman Sampai 4K 60 FPS dan Ada Fitur OIS, Konten Viral di Semua Platform

HP dengan kamera perekaman sampai 4K 60 FPS dan ada fitur OIS--freepik.com

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Semakin marak menjadi hobi bahkan pekerjaan, content creator selalu membutuhkan HP dengan kamera perekaman sampai 4K 60 FPS dan ada fitur OIS.

Dengan HP yang memiliki spesifikasi ini, kamu bisa menghasilkan video yang siap untuk menarik banyak audiens sampai viral di berbagai platform.

Tidak dapat dipungkiri, audiens pasti memilih kualitas video terbaik untuk ditonton atau disukai, sehingga kamu perlu memikirkan HP apa yang kamu gunakan untuk membuat konten jika ingin kontenmu berhasil menggaet pasar.

Oleh karenanya, berikut akan disajikan beberapa rekomendasi HP dengan kamera perekaman sampai 4K 60 FPS dan ada fitur OIS untukmu agar bisa dijadikan pertimbangan. Yuk, simak!

BACA JUGA Langsung Turun Habis Rilis! Wajib Serbu HP OPPO Terbaru dengan Upgrade Spesifikasi yang Turun Harga Sampai 1Jt

BACA JUGA 4 Smartwatch dengan Kualitas Layar Terbaik, Pakai AMOLED Hingga Perlindungan Corning Gorilla Glass!

POCO X6 Pro 5G

Di daftar pertama dari rekomendasi HP dengan kamera perekaman sampai 4K 60 FPS dan ada fitur OIS di artikel ini, akan disajikan deskripsi POCO X6 Pro 5G.

HP ini hadir dengan konfigurasi kamera cukup lengkap untuk kelas harganya dengan mengandalkan kamera utama 64 MP, menggunakan sensor OMNI Vision OV64B.

Kameranya ini dilengkapi dukungan PDAF dan OIS sebagai stabilisasi ketika memotret. Kamera keduanya yaitu kamera ultrawide 8 MP, lalu kamera makro 2 MP.

Sementara untuk hasil rekaman videonya, HP dengan kamera perekaman sampai 4K 60 FPS dan ada fitur OIS satu ini mampu merekam hingga kualitas 4K dengan 30 FPS.

Selain itu, kamu juga bisa mengubahnya menjadi 1080p 60 FPS agar terlihat lebih baik.  Beralih ke bagian depan, terdapat kamera selfie beresolusi 16 MP dengan kemampuan merekam video mencapai 1080p 60 FPS. 

Kamu juga bisa memanfaatkan mode malam untuk mendapatkan hasil yang lebih baik. Area bayangan highlight serta detail dan noise bisa diatur dengan cukup baik. Dengan begitu, hasil gambarmu akan lebih tajam dan minim noise.

Sementara untuk harga HP ini bisa kamu dapatkan mulai 4,9 jutaan dan kamu sudah bisa menikmati berbagai fitur dan spesifikasi dari segi kamera yang ditawarkan oleh HP ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: