Pas Buat Hunting Foto! Obyek Wisata Hutan Pinus di Jawa Tengah yang Pernah Viral dan Favorit di Tahun 202

Pas Buat Hunting Foto! Obyek Wisata Hutan Pinus di Jawa Tengah yang Pernah Viral dan Favorit di Tahun 202

obyek wisata hutan pinus di Jawa Tengah yang pernah viral -ilustrasi obyek wisata hutan pinus di Jawa Tengah yang pernah viral -adindaarya.wordpress.com

Hal ini dikarenakan, kondisi pepohonan pinus yang cenderung tidak rapat dan bentuk pohonnya yang tinggi menjulang.

Sehingga ketika kalian berfoto dengan lanskap tersebut seakan-akan kalian sedang foto di hutan ala film fantasi luar negeri.

Nah, disini aku akan merekomendisikan beberapa obyek wisata hutan pinus di Jawa Tengah yang pernah viral karena keindahan alamnya yang pas buat hunting foto.

Penasaran dimana saja obyek wisata hutan pinus tersebut? Di bawah ini informasinya untuk kalian semua.

BACA JUGA:Tempat Wisata di Baturaden yang Indah dan Menjadi Favorit di Tahun 2024! Dijamin Gak Bakal Kecewa

BACA JUGA:Tiket Masuk Cuma 5000! Inilah Tempat Wisata Air Menarik di Baturaden yang Bisa Buat Fresh Saat Badan Lelah

1. Hutan Pinus Kragilan

Obyek wisata hutan pinus di Jawa Tengah yang pernah viral dan hingga sekarang masih menjadi incara untuk berburu foto adalah hutan pinus Kragilan, Magelang.

Obyek wisata ini yang berlokasi di Desa Pakis, Magelang, Jawa tengah ini memiliki banyak spot foto yang menarik untuk dicoba.

Salah satu spot foto yang menjadi andalan di sini adalah jalan panjang dengan deretan hutan pinus yang rindang layaknya lorong yang mana seakan-akan kalian sedang berada di lokasi syuting drakor The King Eternal Monarch.

Tidak hanya deretan pohon pinus saja ya guys, masih ada banyak spot foto lainnya yang juga menjadispot foto menarik untuk dicoba. Misalnya saja rumah pohon dan gardu pandang yang akan menghasilkan spot foto yang estetik dan instagrammable.

BACA JUGA:Pesona Wisata Lolong Adventure di Pekalongan dan Cerita Rakyat tentang Jembatan Lolong

BACA JUGA:3 Destinasi Wisata Petualang di Lolong Pekalongan yang Menarik Dikunjungi, Yuk Habiskan Akhir Pekan Di Sini!

Nah, bagi kalian yang ingin menjajal semua spot foto di Hutan Pinus Kragilan ini, kalian hanya perlu mengeluarkan biaya mulai dari Rp5000/orang.

2. Hutan Pinus Mangli

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: