Harganya Mulai 20 Jutaan Saja, Inilah 5 Motor yang Nyaman Dikendarai untuk Touring, Bahan Bakarnya Irit!
motor yang nyaman dikendarai untuk touring--Instagram/akagarage.id
Selanjutnya masih dari keluarga Yamaha, yang juga tidak kalah sangar tampilannya, namun dengan kapasitas mesin yang lebih besar dan bertenaga.
Jika melihat dari tampilan depannya, Yamaha MT 25 ini mirip seperti sebuah alien yang sangar, berkendara dengan motor ini akan membuatmu semakin percaya diri di jalan raya.
Namun, kamu harus menyiapkan budget mulai dari Rp 50 jutaan agar dapat merasakan berkendara dengan motor ini, mesinnya sendiri sudah dibekali DOHC 2 silinder 8 katup dan memiliki pendingin cairan.
Ketika dibawa melaju di jalan raya, tenaganya mencapai 26,5 kW pada putaran mesin 12.000 rpm, dengan torsi puncaknya mencapai 23,6 Nm pada putaran mesin 10.000 rpm.
BACA JUGA:Harga Murah Meriah! Inilah 5 Rekomendasi Oli Honda Vario yang Awet dan Tahan Lama
3. Honda CB150X
Rekomendasi motor yang nyaman dikendarai untuk touring, selanjutnya ada Honda CB150X yang merupakan pendatang baru dari Honda, dan generasi penerus dari keluarga Honda CB.
Sesuai dengan namanya, motor ini dibekali dengan mesin berkapasitas 150 cc, cocok banget untuk kamu ajak perjalanan jarak jauh atau touring.
Selain itu, motor ini juga sudah dilengkapi dengan windscreen, dan juga disematkan dengan duck fender sehingga touring atau perjalanan jarak jauh pun semakin nyaman.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Motor Matic yang Cocok untuk Touring, Dijamin Bikin Nyaman Selama Touring
BACA JUGA:3 Rekomendasi Motor Bekas yang Nyaman untuk Touring Dibawah Rp 100 Juta, Dijamin Touringmu Berkesan
4. Honda Forza 250
Jika kamu bosan dengan motor yang itu-itu saja di jalan raya, kamu sepertinya perlu mencoba memiliki Honda Forza 250 ini yang hadir sebagai motor matic dengan desain gagah.
Sebagai sebuah motor matic, kenyamanan yang ditawarkan tidak perlu diragukan lagi, baik untuk perjalan jarak dekat ataupun perjalanan jarak jauh, dan nyaman juga untuk boncengan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: