Resmi Rilis! Ini Dia Upgrade HP Gaming 3 Jutaan dari Tecno Pova 6, Salah Satunya 70W Ultra Charge

Resmi Rilis! Ini Dia Upgrade HP Gaming 3 Jutaan dari Tecno Pova 6, Salah Satunya 70W Ultra Charge

Resmi Rilis! Ini Dia Upgrade HP Gaming 3 Jutaan dari Tecno Pova 6, Salah Satunya 70W Ultra Charge-youtube.com/Putu Reza -

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Kira-kira apa saja upgrade HP gaming 3 jutaan dari Tecno Pova 6 yang belum lama ini resmi rilis ke Indonesia? Cek selengkapnya di sini.

Bagi kalian yang mencari HP gaming murah dengan baterai besar, pengisian daya cepat dan desain unik, maka Tecno Pova 6 bisa menjadi pilihannya. 

HP ini rilis pada 18 Juni 2024 lalu dengan penawaran harga Rp 3.149.000,- Lantas apakah harga yang ditawarkan sebanding dengan upgrade HP gaming 3 jutaan dari Tecno Pova 6 ini?

Sedikit bocoran, sebelumnya pada Pova 5 yang dijual dengan harga Rp 2 jutaan hanya didukung 45W sedangkan peningkatan pada Pova 6 hampir 2 kali lipat.

BACA JUGA:Begini Review Perbandingan itel S23+ vs Infinix Zero 30 4G, Mana HP Layar Lengkung Rp 2 Jutaan Favoritmu?

BACA JUGA:5 Rekomendasi Menarik dan Termurah HP Spek Tinggi  Rentang Harga Rp 1-1,5 Jutaan Berbagai Merek 

Semakin penasaran? Lebih jelasnya inilah sejumlah upgrade HP gaming 3 jutaan dari Tecno Pova 6 sebagaimana dirangkum dari Youtube Tech Tech. 

Simak apa saja spesifikasi dan fitur yang  terdapat di dalam Tecno Pova 6 sebagai berikut. 

Upgrade pertama yang dapat dilihat dari Tecno Pova 6 yaitu pengisian daya baterainya yang naik 2 kali lipat yaitu menjadi 70W Ultra Charge.

Sehingga meskipun secara kapasitas baterai masih sama dengan pendahulunya yaitu di 6000mAh, tetapi waktu pengisian dayanya menjadi lebih singkat.

BACA JUGA:Foto Low Light Lebih Pede, Ini Dia 5 Rekomendasi HP Kamera Terbaik Malam Hari Berbagai Merek 

BACA JUGA:5 HP Layar AMOLED  dengan Kualitas Visual Tajam dan Anti Lemot Berkat Refresh Rate 120Hz, Wajib Dicatat! 

Kemudian saat digunakan untuk bermain Mobile Legends atau Free Fire bisa mencapai 90FPS. 

Apalagi layarnya sudah upgrade yang mana mengusung panel AMOLED dengan refresh rate sama-sma 120Hz.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: