DIY Cara Hilangkan Flek Hitam dalam 15 Menit, Wajah Glowing Cukup Pakai Bahan Alami

DIY Cara Hilangkan Flek Hitam dalam 15 Menit, Wajah Glowing Cukup Pakai Bahan Alami

DIY Cara Hilangkan Flek Hitam dalam 15 Menit, Wajah Glowing Cukup Pakai Bahan Alami-YOUTUBE/jayanti mariniez-

RADARPEKALONGAN.CO.ID – DIY cara hilangkan flek hitam dalam 15 menit ternyata bisa dilakukan pakai bahan alami. Simak artikel berikut sampai akhir ya.

Siapa yang nggak mau punya wajah glowing bebas dari flek hitam yang mengganggu?

Tidak perlu pergi ke klinik kecantikan atau perawatan yang berbahaya, ternyata kita bisa memanfaatkan bahan alami untuk mendapatkan wajah glowing.

Wajah glowing adalah dimana kondisi kulit memiliki tekstur dan warna yang merata, kenyal, tidak terlalu kering atau terlalu berminyak.

BACA JUGA:4 Foundation yang Ringan Agar Wajah Glowing Tanpa Flek Hitam, Cocok Dipakai Ibu-Ibu Rumah Tangga

BACA JUGA:Battle Review Bedak Tabur Wardah vs Pixy Hasil Matte Harga 20 Ribuan Tersedia di Indomaret, Mana Lebih Bagus?

Nah, flek hitam atau noda hitam ini kerap muncul di kulit dan menyebabkan warna kulit tampak kusam dan tidak merata.

Selain karena bekas jerawat, noda hitam juga bisa terjadi karena adanya paparan sinar matahari yang merangsang melanosit untuk meningkatkan melanin.

Meskipun sebenarnya pembentukan melanin adalah mekanisme pertahanan alami kulit untuk melindungi DNA dari kerusakan akibat sinar UV, kondisi ini juga menyebabkan warna kulit tidak merata.

Akibatnya, ada penumpukan melanin yang tidak merata sehingga terbentuklah flek hitam yang juga disebut dengan hiperpigmentasi.

BACA JUGA:DIY Scrub untuk Flek Hitam, Rahasia Wajah Glowing Cukup Pakai 2 Bahan Dapur Langsung Cerah Merata!

BACA JUGA:Review Jujur 3 Cushion Glowing Terbaik untuk Kulit Kering, Minim Oksidasi dan Anti Kusam

Untuk mengatasi masalah tersebut kita bisa menggunakan produk skincare ataupun perawatan alami.

DIY Cara Hilangkan Flek Hitam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: