Spoiler Anime Tensura! Ternyata Ini 10 Karakter yang Akan Jadi Penguasa Labirin Tempest di Anime Tensura

Spoiler Anime Tensura! Ternyata Ini 10 Karakter yang Akan Jadi Penguasa Labirin Tempest di Anime Tensura

10 karakter yang akan jadi penguasa labirin tempest di Anime Tensura--youtube.com/@museindonesia

4. Kumara 

Karakter yang akan jadi penguasa labirin tempest di anime Tensura yang selanjutnya yakni ada Kumara.

Ia adalah monster rubah berkepala sembilan yang menjadi bos lantai 90. Setelah mengalami evolusi, Kumara berubah menjadi humanoid dan bertarung melawan musuh yang menghancurkan kampung halamannya.

Setelah pertempuran ini, Rimuru memberikan 100.000 jiwa yang membuatnya berevolusi menjadi Demon Lord sejati.

5. Adalman

Kemudian ada Adalman yang awalnya adalah bawahan Clayman yang kemudian menjadi pemuja Rimuru.

Setelah dikalahkan oleh Hinata Sakaguchi, Adalman diberikan kekuatan oleh Rimuru dan menjadi bos lantai di labirin Tempest. 

Meskipun beberapa kali dikalahkan, kekuatannya terus meningkat, dan ia akhirnya berevolusi menjadi Dark Spirit King setelah menerima 100.000 jiwa dari Rimuru.

BACA JUGA:Sinopsis Anime The Elusive Samurai Episode 8: Kemunculan Jurus Berpedang Rahasia Milik Tokiyuki

BACA JUGA:Fakta Menarik Edward Serfence dari Anime Wistoria Wand and Sword: Ternyata Dia Peduli pada Will!

6. Albert

Albert adalah pengawal setia Adalman yang juga berevolusi menjadi undead setelah kematiannya. Ia dikenal sebagai ksatria yang kuat dan setia. 

Pasca penyerbuan ke Kekaisaran Timur, Albert mendapatkan armor baru dari Rimuru yang memperkuatnya lebih jauh.

7. Zephyrus 

Kemudian ada Zephyrus sebagai karakter yang akan jadi penguasa labirin tempest di anime Tensura yang selanjutnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: