Persiapan Musim Hujan! 5 Rekomendasi Sepatu Boot Terbaik dan Anti-Bocor, Cocok untuk Segala Aktivitas

Persiapan Musim Hujan! 5 Rekomendasi Sepatu Boot Terbaik dan Anti-Bocor, Cocok untuk Segala Aktivitas

5 Rekomendasi Sepatu Boot Terbaik dan Anti-Bocor, Cocok untuk Segala Aktivitas-Youtube.com/ FiensoDotCom-

Caterpillar Navigator Waterproof Steel Toe Clay adalah varian sepatu boots anti-air yang cocok untuk Anda yang bekerja atau kerap beraktivitas di tempat-tempat ekstrim. Sepatu boot pendek ini terbuat dari bahan kulit sehingga cocok untuk berbagai aktivitas casual maupun mendaki.

Caterpillar Navigator Waterproof Steel Toe Clay dijual dengan kisaran harga Rp 3.200.000

5. Timberland Men Radford 6ln Waterproof Boots

Rekomendasi sepatu boot terbaik dan anti-bocor yang kelima adalah Timberland Men Radford 6ln Waterproof Boots. Sepatu boots Timberland  merupakan produk sepatu boots premium yang memiliki kualitas tinggi.

Timberland Men Radford 6ln Waterproof Boots ini tahan air dan menggunakan teknologi sensor flex yang menjamin keamanan dan kenyamanan penggunanya. Sepatu boot ini juga memiliki kelenturan dinamis dan bantalan aktif yangakan menyangga kaki secara konstan. '

BACA JUGA:Pemilik Wajib Tahu, Inilah 5 Mobil yang Masih Bisa Mengisi BBM Jenis Pertalite, Mesin 1.500 Cc ke Bawah!

BACA JUGA:Pemilik Baru Wajib Tahu, Inilah 5 Alasan Mesin Mobil Diesel Tidak Boleh Langsung Dimatikan, Bahaya!

Sepatu boots ini terbuat dari kombinasi kulit asli dan karet serta menggunakan tali sebagai pengaturan ukuran. Timberland Men Radford 6ln Waterproof Boots dijual dengan kisaran harga Rp 4.200.000

Tips Memilih Sepatu Boot

  • Pilih ukuran yang tepat: Sepatu boot yang terlalu ketat dapat menyebabkan kaki lecet, sedangkan yang terlalu longgar dapat membuat kaki tidak nyaman.
  • Perhatikan bahan: Pilih bahan yang sesuai dengan aktivitas Anda. Jika sering beraktivitas di luar ruangan, pilih bahan yang tahan air dan mudah dibersihkan.
  • Cek sol sepatu: Pastikan sol sepatu memiliki grip yang baik agar Anda tidak mudah terpeleset.
  • Pertimbangkan desain: Pilih desain yang sesuai dengan gaya Anda dan aktivitas yang akan Anda lakukan.

Itulah 5 rekomendasi sepatu boot terbaik dan anti-bocor, cocok untuk segala aktivitas. Dengan memilih sepatu boot yang tepat, Anda dapat tetap nyaman dan stylish saat beraktivitas di musim hujan. 

Jangan lupa untuk merawat sepatu boot Anda agar tetap awet dan tahan lama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: