Review Jujur Serum Viva Cosmetic untuk Usia 40 Tahun, Cuma 20 Ribuan Mana yang Bikin Glowing? 

Review Jujur Serum Viva Cosmetic untuk Usia 40 Tahun, Cuma 20 Ribuan Mana yang Bikin Glowing? 

Review Jujur Serum Viva Cosmetic untuk Usia 40 Tahun, Cuma 20 Ribuan Mana yang Bikin Glowing? -Youtube.com / yanne katrina-

Setelahnya biarkan kulit kembali kering dan kamu bisa melanjutkan ke tahap skincare selanjutnya. Cukup gunakan sebanyak 2-3 kali dalam seminggu di malam hari ya.

Namun, karena ada kandungan AHA di dalamnya. Pastikan di pagi hari menggunakan sunscreen ya. Karena, kulit menjadi lebih rentan akan paparan sinar matahari. 

BACA JUGA:Begini Cara Membuat Masker Kemiri untuk Wajah Glowing yang Aman, Cuma 3 Langkah

2. Viva Anti Aging Serum

Jika kamu mencari serum anti aging lokal untuk usia 40 tahun. Maka, Viva Anti Aging Serum tak boleh ketinggalan. 

Varian satu ini menghadirkan kandungan utama berupa sodium hyaluronate, collagen, serta bakuchiol. Formulasi ini kemudian efektif dalam mencegah penuaan dini, garis halus hingga kulit yang kusam maupun skin harrier rusak. 

Yanne juga menjelaskan, “Teksturnya sedikit oily. Jadi, bisa berfungsi sebagai pelembab kulit.” 

Meksi begitu, serum viva cosmetic untuk usia 40 tahun ini mudah meresap ke dalam kulit. Aman juga digunakan semua jenis kulit karena bebas bahan iritasi dan berbahaya. 

Kamu bisa menggunakannya di wajah yang sudah dibersihkan. Lalu, gunakan secukupnya dan oleskan ke wajah serta biarkan meresap sempurna. 

BACA JUGA:4 Cara Mengatasi Kulit Belang di Wajah dan Kusam Pakai Bahan Dapur

BACA JUGA:4 Parfum Favorit Tasya Farasya yang Tahan Lama Seharian, Ini Dia Daftarnya! 

Jika ingin hasil yang optimal pastikan gunakan di pagi dan malam hari. Lengkapi juga dengan penggunaan produk anti aging lainnya dan sunscreen setiap kali akan beraktivitas ya. 

3. Viva Glowing White Serum

Terakhir, ada serum glowing terbaik untuk wajah dari Viva Glowing White Serum. Varian satu ini merupakan produk khusus untuk mencerahkan wajah. 

Kandungan utamanya sendiri berupa 5% niacinamide, 1% licorice serta luthatione. Kombinasi ini membantu menyamarkan noda hitam, bekas jerawat hingga mencegah hiperpigmentasi. 

Produk ini cocok digunakan pemilik kulit oily, dry, hingga kombinasi. Hal ini tentu menarik untuk dicoba bukan?

Kamu bisa menggunakannya dengan rutin di pagi dan malam hari. Teksturnya juga ringan dan mudah meresap ke dlam kulit. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: