Motor Susah Hidup ? Ini 10 Penyebab + Cara Ampuh Mengatasinya

Motor Susah Hidup ? Ini 10 Penyebab + Cara Ampuh Mengatasinya

Cara mengatasinya, adalah dengan mengukur dulu tahanan busi menggunakan ohm meter. Apabila tahanan lebih dari 25 KOhm maka anda harus menggantinya.

9. Bensin tidak turun (karbu only)

Pada sistem bahan bakar konvensional, yang masih menggunakan karburator. Bensin mengalir dari tanki ke karburator dengan memanfaatkan perbedaan ketinggian. Letak tanki yang lebih tinggi akan mendorong bensin mengalir masuk kedalam karbu.

Namun, ketika motor didiamkan hingga beberapa hari biasanya muncul masalah dimana udara terjebak didalam selang bensin. Karena tidak ada pompa yang menekan bensin, maka udara ini akan menghambat bensin untuk turun ke karburator.

Sehingga mesin akan sulit dihidupkan karena bensin tidak turun.

Untuk masalah ini, cukup mudah. Anda hanya perlu melepas selang radiator yang terhubung ke input karburator. Biasanya ini menggunakan klem kawat. Setelah terlepas, tunggu hingga bensin mengalir dengan lancar. Setelah itu pasang lagi selangnya dan coba hidupkan motor.

10. Busi bermasalah

Terakhir, yang menjadi penyebab motor sulit distarter adalah karena api yang keluar dari busi kecil bahkan mati. Ini bisa disebabkan karena sistem pengapian bermasalah, atau busi itu sendiri yang bermasalah.

Untuk mengecek apakah yang bermasalah itu busi atau sistem pengapian.

Demikian artikel singkat kita mengenai penyebab dan cara mengatasi motor susah distarter. Semoga dapat bermanfaat bagi kita semua.

Sumber: autoexpose.org

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: