Tekan Angka Stunting, Pemkab Batang Gelar Penimbangan Balita Serentak di Seluruh Posyandu

Tekan Angka Stunting, Pemkab Batang Gelar Penimbangan Balita Serentak di Seluruh Posyandu

Pj Bupati Batang bersama jajaran Forkompinda melihat secara langsung penimbangan balita serentak di seluruh posyandu.-Dony Widyo -

Ditambahkan, untuk membantu mengatasi stunting, pemerintah bekerja sama dengan Forkopimda dan beberapa perusahaan melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) mereka. 

 

"Kita berkolaborasi untuk memenuhi arahan dan instruksi Presiden untuk mencapai target zero stunting pada 2024," lanjut Pj Bupati.

 

Pj Bupati juga menyebutkan bahwa ada sejumlah perusahaan yang berpartisipasi aktif dalam mengatasi persoalan stunting di Kabupaten Batang, yaitu PT BPI, Pudam Sendang Kamulyan, Bank Jateng serta sejumlah perusahaan lain.

 

"Kita mengucapkan terimakasih pada perusahaan yang telah ikut berpartisipasi dalam mengatasi persoalan stunting ini demi masa depan generasi penerus bangsa," tandas Lani Dwi Rejeki. (don)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: