Wajib Tahu! Inilah Jenis Buah yang Dapat Menjaga Kesehatan Gigi, Bisa Dikonsumsi Setiap Hari

Wajib Tahu! Inilah Jenis Buah yang Dapat Menjaga Kesehatan Gigi, Bisa Dikonsumsi Setiap Hari

buah yang dapat menjaga kesehatan gigi-ilustrasi buah yang dapat menjaga kesehatan gigi-freepik.com

BACA JUGA:Dijamin Aman dan Ampuh! Inilah 2 Cara Kerja Jahe sebagai Obat Asam Lambung yang Wajib Kalian Ketahui

4. Bruxism

Kebiasaan buruk yang terkadang kamu lakukan tanpa sadar juga dapat memicu nyeri.

5. Permasalahan Gusi

Saat gusi mengalami gangguan kesehatan, seperti infeksi, kondisi ini bisa menyebabkan sakit gigi.

6. Sinusitis

Sinusitis merupakan peradangan atau pembengkakan pada jaringan yang melapisi sinus atay dinding sinus.

Sementara itu, berbicara masalah buah, tidak semua buah yang dapat menjaga kesehatan gigi. Sebab, ada beberapa buah yang memiliki sifat asam yang dapat menganggu kesehatan gigi.

BACA JUGA:Wajib Dicoba! Inilah 11 Khasiat dari Jahe untuk Para Remaja dan Lansia yang Sangat Menakjubkan

BACA JUGA:Simpel! Ini 2 Cara Mengolah Daun Pepaya untuk Kesehatan, Yuk Praktikkan

Adapun beberapa buah yang dapat menjaga kesehatan gigi yang dapat kalian ketahui yakni sebagai berikut

1. Semangka

Selain memiliki rasa yang menyegarkan, semangka juga bisa menjadi buah yang dapat menjaga kesehatan gigi. Hal ini dikarenakan buah semangka mengandung banyak serat yang dapat mendukung gigi dan gusi yang sehat.

Selain itu, tingginya kadar air pada buah juga dapat memicul produksi air liur. Sehingga mulut kalian pun akan terhindari dari partikel sisa makanan dan bakteri.

Tidak hanya itu saja, buah semangka ini juga kaya akan vitamin C yang berperan sebagai antioksidan yang kuat untuk mencegah penyakit gusi. Selain itu, buah semangka ini juga dapat menghambat pembentukan plak dan karang gigi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: