Jaga Tubuhmu agar Tidak Mudah Sakit, Ini Dia Buah yang Mengandung Vitamin C Tinggi, Udah Tau Belum?

Jaga Tubuhmu agar Tidak Mudah Sakit, Ini Dia Buah yang Mengandung Vitamin C Tinggi, Udah Tau Belum?

Buah yang Mengandung Vitamin C Tinggi--freepik.com/freepik

8. Mangga

Mangga secara alami kaya akan vitamin C dan beta-karoten, yang berguna untuk memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Mangga hijau sebenarnya mengandung lebih banyak vitamin C dibandingkan mangga kuning atau merah.

BACA JUGA:Ini Dia Daftar Vitamin C yang Bagus untuk Daya Tahan Tubuh, Agar Tubuh Tak Mudah Sakit

9. Nanas

Nanas mengandung vitamin C dalam jumlah besar, mineral yang jarang ditemukan dalam produk alami, dan mangan.

Kandungan nutrisi nanas yang tinggi menjadikan buah ini sebagai tambahan yang sangat baik untuk konsumsi sehari-hari.

Tentunya banyak sekali buah-buahan yang mengandung vitamin C tinggi. Selain rasanya yang enak dan menyegarkan, buah-buahan ini mengandung banyak sekali nutrisi yang menunjang kesehatan tubuhmu.

BACA JUGA:10 Daftar Sayuran Kaya Vitamin C, jadi Sumber Antioksidan untuk Tubuh

BACA JUGA:Penurun Kolesterol Terbaik, Ini Dia 7 Jus Buah Kaya Vitamin C Penghancur Lemak Membandel

Perhatikan jumlah kebutuhan harianmu dan usahakan untuk memastikan jumlah tersebut terpenuhi.

Karena dengan vitamin C yang cukup dalam tubuh, sistem kekebalan tubuh akan terjaga sehingga kamu dapat terhindar dari virus dan penyakit. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: