Aman Dilakukan Para Lansia! Inilah 4 Olahraga untuk Mengatasi Badan Lemas Lansia di Atas 50 Tahun

Aman Dilakukan Para Lansia! Inilah 4 Olahraga untuk Mengatasi Badan Lemas Lansia di Atas 50 Tahun

mengatasi badan lemas lansia-ilustrasi olahraga untuk mengatasi badan lemas untuk lansia-freepik.com

Jenis olahraga yang dapat mengatasi badan lemas lansia yang selanjutnya adalah senam.

BACA JUGA:Anti Loyo Club! Inilah 4 Jenis Olahraga Sebagai Cara Agar Badan Tidak Lemas yang Wajib Dicoba

BACA JUGA:Ini Dia 4 Olahraga yang Aman untuk Penderita Nyeri Lutut, Bisa Dilakukan Kapan Saja

Sebab, senam melilabtkan gerak aktif yang mana melibatkan seluruh anggota badan. Selain itu, senam ini juga dapat melatih kekuatan dan keseimbangan tubuh.

Tidak hanya itu saja, senam jia telah terbukti menjadi cara yang efektif untuk meningkatkan kekuatan pada lansia. Hal ini dikarenakan, di dalam gerakan senam terdapat gerakan-gerakan yang cukup dinamis.

Selain untuk mengatasi badan lemas, senam bagi para lansia juga dapat mengurangi risiko tekanan darah tinggi, jantung,diabetes, hingga demensia.

Ada banyak jenis senam yang diperuntukkan bagi lansia seperti senam aerobik, salsa, chairs, hingga senam jazz yang bermanfaat menjaga massa otot dan meningkatkan kekuatan tulang.

BACA JUGA:Ini Dia 5 Jenis Olahraga yang Aman untuk Penderita Osteoarthritis, Cocok untuk Penderita Nyeri Lutut

BACA JUGA:Mudah Dilakukan! Inilah 4 Olahraga yang Membantu Menurunkan Kadar Kolesterol secara Alami

4. Peregangan Betis

Jenis olahraga lainnya yang mana digunakan untuk mencegah badan agar tidak mudah lemas adalah peregangan betis.

Tidak hanya untuk mencegah badan lemas, peregangan betis ini juga  dilakukan untuk mencegah terjadinya kram pada betis yang mana seringkali dialami oleh para lansia.

Sistem kerja dari olahraga ini yaitu meningkatkan kekuatan otot kaki, serta mengatur keseimbangan dan meningkatkan kemampuan kecepatan saat berjalan.

Selain itu, dengan melakukan olahraga ini secara rutin disertai dengan cara yang tepat dipercaya bisa membantu memompa darah dengan volume besar dari kaki ke tubuh bagian atas hingga otak.

BACA JUGA:Ingin Terhindar Dari Osteoporosis? Inilah 7 Jenis Olahraga yang dapat Cegah Osteoporosis yang Wajib Dicoba

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: