5 Resep Makanan Sehat untuk Lansia, Kaya Nutrisi Sekaligus Enak dan Mudah Dibuat
Resep Makanan Sehat untuk Lansia--freepik.com/gpointstudio
RADARPEKLONGAN.DISWAY.ID - Ini dia beberapa resep makanan sehat untuk lansia yang kaya nutrisi sekaligus enak yang dapat kamu coba.
Semua orang, mulai dari anak-anak, orang dewasa hingga orang tua, membutuhkan berbagai nutrisi.
Itulah mengapa penting untuk mengikuti diet yang sesuai dengan nutrisi yang diperlukan.
Untuk lansia, ada beberapa makanan khusus yang direkomendasikan untuk dimasukkan ke dalam menu yang bisa dipilih.
Makanan untuk lansia biasanya dibuat dari bahan-bahan kaya nutrisi yang mengandung protein, karbohidrat, vitamin, mineral, dan lainnya.
Sebagai referensi tambahan, berikut resep makanan sehat untuk lansia.
BACA JUGA:7 Camilan Sehat untuk Lansia, Cocok Dikonsumsi dan Aman untuk Kadar Gula Darah dan Kolesterol
BACA JUGA:Ini Dia Jajanan untuk Lansia, Tetap Kaya Vitamin dan Mineral, untuk Kesehatan Tubuh dan Tulang Kuat
Resep Makanan Sehat untuk Lansia
1. Bubur ayam
Bahan-bahan:
- 1/2 kg beras, bilas hingga bersih
- 1 batang daun bawang, cincang halus
- 1 batang daun seledri, cincang halus
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: