Penuhi Nutrisi Ibu Hamil dengan Baik, Inilah 6 Manfaat Bayam untuk Ibu Hamil yang Tidak Boleh Dilewatkan!

Penuhi Nutrisi Ibu Hamil dengan Baik, Inilah 6 Manfaat Bayam untuk Ibu Hamil yang Tidak Boleh Dilewatkan!

manfaat bayam untuk ibu hamil-senivpetro-freepik.com

BACA JUGA:8 Efek Samping Daun Genjer, Ibu Hamil dan Penderita Asam Urat Perhatikan Ini

Kandungan beta-karoten serta vitamin A yang terdapat pada bayam, dapat berfungsi untuk membantu pertumbuhan paru-paru pada janin.

Tidak hanya itu saja, kandungan vitamin A pada bayam, juga dapat membantu meningkatkan metabolisme untuk snag ibu, dan juga supaya bayinya lahir dalam keadaan berat badan yang cukup. 

6. Mengurangi nyeri pada ibu hamil 

Manfaat terakhir yang dapat diberikan oleh bayam adalah mampu mengurangi nyeri pada ibu hamil. Nah saat hamil ini ibu akan mendapatkan beban tambahan, yang dimana ini akan membuat ibu mudah merasa kram dan nyeri pada kaki. 

Mengonsumsi bayam yang memiliki kandungan glikolipid yang mamou mengurangi rasa nyeri dan sakit saat mengandung, atau jika ibu sering mengalami kontraksi. 

BACA JUGA:Jangan Salah Pilih! Inilah 10 Jenis Makanan yang Cocok untuk Diet karena Rendah Gula, Apa Saja?

BACA JUGA:Ngga Kalah Efektif Mebakar Lemak, Ini 5 Alasan Latihan Kickboxing Bisa Membantu Program Diet

Itulah tadi beberapa manfaat bayam untuk ibu hamil, yang bagus untuk ibu dan juga bayinya. Tentu saja sebelum mengonsumsi, bayam perlu dibersihkan dan diolah dengan benar. 

Sayur bayam ini bisa dikonsumsi dengan cara direbus, maupun dijadikan olahan lainnya tidak kalah sehatnya. Meskipun memiliki banyak manfaat yang cukup bagus, namun kamu perlu mengonsumsinya sesuai dengan porsi yang seimbang dan jangan terlalu berlebihan. 

Jangan lupa untuk selalu mengkonsultasikan kehamilan ibu dengan dokter secara rutin. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: