Mau Tahu 4 Manfaat Makan Pisang di Malam Hari? Baca dan Catat Daftarnya!

Mau Tahu 4 Manfaat Makan Pisang di Malam Hari? Baca dan Catat Daftarnya!

Manfaat Makan Pisang di Malam Hari-youtube-youtube

Anxiety Disorder atau gangguan mental kecemasan adalah kondisi suasana hati yang selalu cemas dan panik dalam menghadapi suatu hal.

Salah satu manfaat makan pisang di malam hari adalah mencegah terjadinya gangguan mental anxiety disorder atau nama lainnya adalah kecemasan.

Karena buah pisang mengandung asam amino triptofan yang sangat baik dalam pembuatan hormon serotonin yang berperan meningkatkan mood atau suasana hati.

BACA JUGA:Mudah Diamalkan, Amalan Ringan Rezeki Lancar dari Gus Baha, Ayo Buktikan!

BACA JUGA:Mandi di Irigasi Baru di Desa Karangsari Kabupaten Pekalongan, Pelajar Kelas 4 SD Tewas Terseret Arus Sungai

3. Membuat Tidur Semakin Berkualitas

Tidur adalah salah satu aktifitas terpenting bagi manusia karena tidur menjadikan tubuh kita beregenerasi dan beristirahat dari kelelahan.

Manfaat makan pisang di malam hari selanjutnya adalah dapat meningkatkan kualitas tidur kita setelah beraktifitas seharian.

Kandungan tripoftan yang terkandung dalam buah pisang mampu menjadikan tidur lebih berkualitas karena menghasilkan hormon melatonin yang mengatur pola tidur.

4. Menjaga Kesehatan Jantung

Jantung adalah salah satu organ paling vital yang terdapat pada tubuh manusia yang jika berhenti berdetak akan langsung menyebabkan kematian.

Maka dari itu kita harus selalu menjaga kesehatan jantung dengan buah pisang, karena manfaat makan pisang di malam hari mampu menjaga jantung agar sehat.

Kandungan kalium atau potassium yang terkandung dalam buah pisang mampu dan sangat efektif dalam menjaga kesehatan jantung kamu.

BACA JUGA:Tutup Akhir Tahun Dengan Dzikir dan Doa Syukur, JSI: Prabowo Ajak Bangun Persaudaraan dan Persatuan

BACA JUGA:Makanan dan Minuman untuk Mengobati Radang Tenggorokan, Efektif Redakan Tenggorokan Gatal dan Sakit

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: