9 Sayuran Rendah Purin untuk Meredakan Asam Urat, Apa Sajakah Itu? Ini Dia Daftarnya

9 Sayuran Rendah Purin untuk Meredakan Asam Urat, Apa Sajakah Itu? Ini Dia Daftarnya

Sayuran Rendah Purin untuk Meredakan Asam Urat--Youtube.com/Sehat Secara Alami

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Jika kamu pengidap asam urat kamu bisa coba sayuran rendah purin untuk meredakan asam urat. 

Asam urat adalah jenis radang sendi yang ditandai dengan nyeri, bengkak, dan peradangan pada persendian.

Ketika seseorang menderita asam urat, kadar asam urat yang tinggi ditemukan dalam darahnya.

Untuk meringankan gejala asam urat yang menyebabkan tubuh tidak nyaman tersebut, kamu bisa menyantap sejumlah sayur untuk asam urat berikutnya.

BACA JUGA:5 Buah yang Tidak Boleh Dimakan Penderita Asam Urat Bisa Menimbulkan Rasa Sakit, Ini Dia Daftarnya

BACA JUGA:Ini Dia Daftar 3 Jenis Buah-buahan yang Tidak Boleh Dimakan oleh Penderita Asam Urat, Wajib Dikurangi

Sayuran Rendah Purin untuk Meredakan Asam Urat

1. Brokoli 

Brokoli merupakan sayuran yang bisa dikonsumsi untuk mencegah asam urat.

Sayuran ini memiliki kandungan purin yang rendah, yang merupakan awal dari pembentukan asam urat, yang kemudian menyebabkan orang menderita asam urat.

Berdasarkan penelitian, ditemukan bahwa kandungan purin hanya 70 miligram per 100 gram brokoli.

Brokoli direkomendasikan untuk penderita asam urat, bukan hanya karena kandungan purinnya yang rendah, tetapi juga karena kandungan vitamin C-nya yang tinggi.

Mengkonsumsi makanan yang kaya vitamin C, seperti brokoli, akan membantu meringankan gejala asam urat, karena vitamin C membantu menurunkan kadar asam urat dalam darah.

Kandungan antioksidan yang kaya dalam brokoli juga berkontribusi dalam memerangi penyakit ini-asam urat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: