Inilah Buah yang Rendah Kalium dan Wajib Dikonsumsi Penderita Gagal Ginjal untuk Lansia 60 Tahun
Buah yang Rendah Kalium--Freepik.com
5. Buah Stroberi
Buah stroberi dapat membersihkan ginjal secara otomatis. Sebab mengandung 2 jenis tipe fenol yaitu ellagitanin dan antosianin.
BACA JUGA:Miliki Kandungan Kalsium untuk Tumbuh Kembang Anak, Inilah 6 Manfaat Mengonsumsi Brokoli untuk Anak
Dua senyawa ini mampu mencegah terjadinya kerusakan oksidatif. Selain itu, biuah stroberi rendah fosfor, kalium sodium, dan potasium.
Salah satu buah rendah kalium yang wajib dikonsumsi penderita gagal ginjal.
6. Buah Lemon
Buah yang rendah kalium salah satunya adalah lemon. Sangat disarankan untuk lansia 60 tahun.
Khususnya yang sedang menderita penyakit gagal ginjal. Mengonsumsi buah ini bisa menjaga kesehatan ginjal.
7. Buah Nanas
Terakhir buah nanas mengandung sitrat yang bisa membersihkan organ ginjal. Buah nanas ini disarankan buat penderita gagal ginjal.
Tak hanya itu saja, kandungan kalium yang rendah bisa mencegah terjadinya gagal ginjal.
BACA JUGA:Inilah Pantangan Makanan Bagi Penderita Asam Urat, Hindari Makanan dan Minuman Ini
BACA JUGA:5 Buah Rendah Purin yang Cocok untuk Penderita Asam Urat, Bisa Dikonsumsi Kapan Saja
Itulah beberapa buah yang rendah kalium yang wajib dikonsumsi oleh lansia 60 tahun penderita gagal ginjal. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: