8 Jenis Makanan yang Memberatkan Fungsi Ginjal Karena Tinggi Natrium, Orang Tua Wajib Tahu!

8 Jenis Makanan yang Memberatkan Fungsi Ginjal Karena Tinggi Natrium, Orang Tua Wajib Tahu!

makanan yang memberatkan fungsi ginjal--Freepik.com

6. Makanan Asinan Buah

Makanan asinan buah yang mengandung garam tinggi juga berpotensi merusak fungsi ginjal. Maka, ssebaiknya dihindari jika ingin kerja ginjal tetap sehat.

Ginjal dapat bekerja dengan baik ketika apa yang dikonsumsinya rendah natrium. Makanan yang rendah natrium tidak akan memicu kerusakan pada organ ginjal. 

Walaupun itu buah, tapi mengandung garam yang tinggi. Kandungan garam inilah yang bisa memicu kerusakan organ ginjal.

7. Sereal Instan

Sereal instan merupakan makanan yang wajib dibatasi. Sebab mengandung natrium yang tinggi.

Rata-rata kandungan natrium pada sereal instan ini mencapai 200 sampai 300 mg. Belum lagi kalau ditambah susu yang ada kandungan natriumnya juga.

BACA JUGA:5 jenis Ikan yang Tidak Boleh Dimakan oleh Penderita Asam Urat, Dapat Memperparah Penyakit Asam Urat

BACA JUGA:Inilah Jus Buah untuk Menurunkan Kadar Asam Urat Tinggi dalam Darah, Bagus untuk Lansia Atasi Nyeri Sendi

Jangan salah makanan seral yang dianggap sehat, namun ternyata tidak sehat bagi organ ginjal.

Itulah beberapa jenis makanan yang memberatkan fungsi ginjal. Sebaiknya batasi sebelum jadi penyakit ginjal kronis. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: