Kenapa Baterai Hp Cepat Habis Padahal Tidak Dipakai? Inilah 5 Penyebab dan Caranya yang Wajib Kalian Ketahui!

Kenapa Baterai Hp Cepat Habis Padahal Tidak Dipakai? Inilah 5 Penyebab dan Caranya yang Wajib Kalian Ketahui!

Kenapa baterai hp cepat habis padahal tidak dipakai-ilustrasi Kenapa baterai hp cepat habis padahal tidak dipakai-youtube.com

Hal ini dapat menyebabkan hp bekerja dengan keras untuk mencari sinyal terdekat agar tetap tersambung.

Nah salah satu cara yang dapat kalian lakukan agar konsumsi baterai kembali normal serta dapat menghemat baterai hp, kalian bisa mengaktifkan mode pesawat.

Karena fitur ini dapat menghentikan hp dalam mencari jaringan. Dengan nyalanya fitur ini secara otomati aplikasi dan fitur yang dinyalakan seperti gps dan bluethoot juga akan mati secara otomatis.

BACA JUGA:Penasaran Cara Cek HP Samsung Asli Apa KW? Yuk Simak 6 Cara Mudah Cek HP Samsung Original atau Palsu Berikut

BACA JUGA:Layar AMOLED FULL HD+, Inilah Cara Memilih Hp yang Cocok untuk Content Creator di Tahun 2024!

4. Banyaknya Aplikasi yang Terpasang

Selain karena faktor sinyal yang lemah dan kecerahan pada hp, baterai hp yang cepat habis ini juga bisa disebabkan oleh aplikasi yang terunduh dan tersimpan dalam hp. Kenapa demikian?

Yups, selain dapat mengurangi ruang penyimpanan, aplikasi yang tersimpan dalam hp juga dapat membuat kinerja hp bekerja secara ekstra, terlebih jika aplikasi tersebut tidak terupdate dengan baik.

Aplikasi yang tidka terupdate dengan baik ini dapat membuat bug eror dan membuat hp menjadi panas. Kondisi hp panas inilah yang dapat membuat baterai hp cepat habis.

Nah, adapun cara yang dapat kalian lakukan yakni dengan menghentikan aplikasi yang bekerja di latar belakang atau background.

BACA JUGA:Tips Jitu Agar Baterai Hp bisa Lebih Tahan Lama untuk Perjalanan Liburan Lebaran 2024, Dijamin Awet Seharian!

BACA JUGA:Dijamin Berhasil! Inilah 4 Tips Agar Tidak Cepat Panas Saat Digunakan untuk Ngegame, Nonton, Hingga Nugas

Cara yang dapat kita lakukan adalah dengan membuka "Pengaturan or Setting", lalu "Apps and notification". Kemudian, pilih "Select the App" laly masuk ke "Advanced" klik "Battery.

Terakhir, pilih "Background Restriction dan masuk menuju ke "Restrict".

Tidak hanya itu saja, bagi kalian memiliki aplikasi yang tidak digunakan, sebaiknya hapuu atau unistall saja aplikasi tersebut agar pengeluaran baterai kembali ke normal dan suhu baterai tidak cepat panas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: