Rumah Banyak Cicak? Simak 4 Cara Mengusir Cicak dari Rumah dengan Mudah Berikut
Ini dia cara ampuh mengusir cicak dari rumah yang layak dicoba--youtube.com/@Mas Adi Chossy
2. kapur barus
Selanjutnya, kamu juga bisa menggunakan kapur barus untuk mengusir cicak dari rumah.
Caranya yakni dengan meletakkan kapur barus di tempat-tempat cicak bersembunyi, misalnya di belakang lemari dan di atas plafon.
Aroma dari kapur barus tersebut akan membuat cicak tidak betah dan memutuskan untuk pergi rumah mu.
3. Membersihkan rumah secara rutin
Seperti yang kita tahu, cicak sangat suka sekali memakan serangga yg ada dirumah.
BACA JUGA:Lihat Mobil Mogok di Tengah Jalan, Kapolsek Kajen Bantu Dorong Mobil Warga yang Mogok
Serangga-serangga kecil yang merupakan makanan utama cicak tidak berkeliaran di rumah mu karena kamu sudah sering membersihkannya.
Dengan berkurangnya sumber makanan, cicak dengan sendirinya akan meninggalkan rumah mu.
4. Menurunkan temperatur ruangan
Terakhir, kamu bisa menurunkan temperatur ruangan sebagai cara mengusir cicak dari rumah mu.
Menurunkan suhu di rumah mu membuat cicak tidak nyaman.
Hal ini dikarenakan cicak yang merupakan hewan reptil yang sangat menyukai udara panas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: