Review Lengkap Spesifikasi Vivo Y03 Setelah Pemakaian, HP Harga 1 Jutaan Tapi Tetap Berkualitas? 

Review Lengkap Spesifikasi Vivo Y03 Setelah Pemakaian, HP Harga 1 Jutaan Tapi Tetap Berkualitas? 

Review Lengkap Spesifikasi Vivo Y03 Setelah Pemakaian, HP Harga 1 Jutaan Tapi Tetap Berkualitas? -youtube.com/GadgetMe-

Adapun untuk performa gaming, HP ini mampu membuka settingan grafik hingga ultra  dan frame rate high. Performanya memang bukan yang paling kencang, tetapi cukup nyaman untuk game play nya.

Kemudian saat digunakan untuk bermain PUBG Mobile, grafik yang terbuka dapat mencapai smooth ultra dengan resolusi HD.

BACA JUGA:Intip Kelebihan dan Kekurangan Redmi 10 5G HP Entry Level yang Turun Harga Hingga 1 Jutaan, Masih Worth It?

BACA JUGA:Review Kelebihan dan Kekurangan Itel S23+ HP Entry Level yang Tampil dengan Layar Lengkung dan Panel AMOLED  

Untuk urusan pengalaman bermain game, performanya masih standar. Hal ini karena kapasitas RAM tidak begitu besar dan belum mendukung sensor gyroscope sehingga membuat game play kurang menyenangkan.

Namun perlu diingat bahwa HP memang dibuat untuk penggunaan ringan saja dan sehingga performanya kurang untuk bermain game.

Untuk penggunaan operasi sistemnya,  Vivo Y03 menggunakan versi terbaru yaitu Android 14 dengan basis Funtouch OS 14. 

Hal ini membuat OS di dalamnya dapat berjalan lancar dan optimal sehingga membuatnya nyaman untuk digunakan.

BACA JUGA:Review Perbandingan HP Infinix Note 30 dengan Redmi Note 12,  Meski Harga Beda Dikit Terjawab Mana Yang Unggul

BACA JUGA:Inilah 3 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 6GB Performa Ngebut, Pilihannya Samsung M32 Redmi Note 11 & Redmi Note 12

Ditambah tampilan UI nya sudah bagus dan user friendly, bahkan sudah tersedia banyak pilihan tema dan wallpaper  yang dapat disesuaikan dengan selera pengguna. 

Meski sensornya belum lengkap, tetapi ada beberapa fitur penting seperti ketuk dua kali untuk ON/OFF, belah layar menjadi dua, screenshot tiga jari, rekam layar dan sebagainya.

4. Baterai 

Vivo Y03 memiliki kapasitas baterai 5000 mAh dengan dukungan pengisian cepat 15W dan penggunaan port USB type C. serta pada paket pembelian belum dibekali adaptor charger.  

Maka dari itu, untuk mengisi daya dari 10%-100% memerlukan waktu kurang lebih 3 jam. Sementara untuk ketahanan baterai bukan yang awet karena masih ber fabrikasi 12nm.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: