Ramah Dikantong Saku! Inilah 5 Tempat Wisata Alam Di Tegal yang Nyaman , Bisa Ajak Keluarga Besar!

Ramah Dikantong Saku! Inilah 5 Tempat Wisata Alam Di Tegal yang Nyaman , Bisa Ajak Keluarga Besar!

Tempat Wisata Alam Di Tegal yang Nyaman--Instagram/wadukcacaban

Disekelilingnya, dikelilingi oleh pegunungan yang masih asri, tidak hanya itu saja pihak pengelola juga sudah menyediakan aneka wahana bermain, dijamin anak-anak betah ketika diajakin kesini, tiket masuknya juga sangat murah.

BACA JUGA:Rekomendasi 5 Coffee Shop Bernuansa Vintage di Pekalongan yang Bisa Bikin Foto OOTDmu jadi Lebih Keren!

BACA JUGA:4 Coffee Shop Paling Populer di Kota Pekalongan Berdasarkan Rating Google Nyaman Buat Nongkrong Bareng Temen!

3. Bukit Goa Lawa

Rekomendasi tempat wisata alam di Tegal yang nyaman selanjutnya adalah Bukit Goa Lawa, sesuai dengan namanya disekitaran bukit memang banyak dijumpai kelelawar, atau dalam bahasa Jawa dikenal dengan lawa.

Bukit Gow Lawa ini, cocok banget buat kamu yang ingin melepas penat setelah seminggu sibuk beraktivitas karena kerjaan ataupun tugas-tugas lain.

Salah satu spot yang wajib kamu coba adalah, pada bebatuan besar bertumpuk dan memang sering digunakan sebagai spot foto para wisatawan ketika berkunjung.

Dari sini, kamu bisa menikmati pemandangan yang indah dengan hamparan pepohonan hijau yang tentunya menyegarkan mata, tertarik mengunjunginya?.

BACA JUGA:Incaran Artis! Inilah Tempat Kuliner Paling Populer di Kota Pekalongan Berdasarkan Rating Google di Tahun 2024

BACA JUGA:Harga Menunya Terjangkau! 5 Tempat Nongkrong Nyaman Di Pekalongan Ini, Wajib Banget Kamu Kunjungi!

4. Bukit Bintang Guci

Buat kamu yang memiliki hobi camping, sepertinya tempat ini bisa menjadi salah satu tempat yang wajib banget kamu kunjungi ketika sedang berada di Tegal.

Bukit Bintang Guci ini, menjadi salah satu tempat wisata yang ada di Tegal dengan pemandangan yang sangat bagus, sebab dari sini kamu bisa melihat kawasan Tegal dari bagian atas.

Selain itu, disini juga memiliki camping ground yang mampu menampung banyak orang, disarankan untuk datang kesini rombongan, jangan sendirian.

BACA JUGA:Tempatnya Asik untuk Nongkrong! 5 Coffee Shop Di Pesisir Pantai Batang Ini Bisa Kamu Kunjungi, Menunya Murah!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: