Rekomendasi Pelembab untuk Kulit Kombinasi, Bisa Area Kulit Kering Atau Berminyakmu, Ngga Usah Bingung Lagi!

Rekomendasi Pelembab untuk Kulit Kombinasi, Bisa Area Kulit Kering Atau Berminyakmu, Ngga Usah Bingung Lagi!

Rekomendasi pelembab untuk kulit kombinasi.-Gaya Hidup Sehat/yt-Gaya Hidup Sehat/yt

5. A'Piey Glycolic Acid Cream, Rp 160.000

Packaging-nya seperti salep pada umumnya tapi ini juga bisa dijadikan pelembab wajah untuk kulit kombinasi. 

Punya kandungan bahan aktif dari A'Piey Glycolic Acid, dan juga ada kandungan bahan 30% Betula Alba Juice, 3% Glycolic Acid, dan 0.45% Salicylic Acidnya.

Terlihat kombinasi bahan yang cocok untuk kulit kering dan kulit berminyak. Seperti Betula Alba Juice yang dapat melembabkan kulit kering, dan Salicylic Acid yang punya peran untuk mencegah jerawat pada kulit berminyak. 

6. Neutrogena Oil Free Moisture Combination Skin, Rp 200.000

Seperti namanya produk dari Neutrogena ini memang sudah diformulasikan untuk kulit kombinasi. Packaging-nya berwarna putih dengan aplikator pump yang bikin produk jadi lebih higienis. 

Pelembab ini punya formula yang ringan dan mengklaim bahwa dia punya kemampuan aksi ganda. Di mana bisa melembabkan area kulit kering sekaligus mengontrol minyak di area T-zone 

7. Innisfree Green Tea Balancing Cream Ex, Rp 260.000

Selanjutnya ada dari Innisfree yang punya harga cukup mahal. Dengan packaging berbentuk jar berwarna hijau dan tutup putih yang simple. 

Produk ini berasal dari Korea Selatan dengan kandungan green tea yang punya klaim dapat menyeimbangkan kondisi kulit wajah. Karena mampu memberi kelembaban pada kulit secara ringan tampak bikin kulit lengket dan berminyak.

Nah itu tadi beberapa rekomendasi pelembab untuk kulit kombinasi. Jadi kamu nggak perlu bingung lagi saat mencari produk Skin Care untuk perpaduan kulit kombinasimu yang cukup tricky.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: