Inilah Gejala Ketika Seseorang memiliki Kolesterol Tinggi dan 5 Cara Mengatasinya yang Wajib Kalian Lakukan!

Inilah Gejala Ketika Seseorang memiliki Kolesterol Tinggi dan 5 Cara Mengatasinya yang Wajib Kalian Lakukan!

gejala ketika seseorang memiliki kolesterol tinggi-ilustrasi gejala ketika seseorang memiliki kolesterol tinggi-freepik.com

Gejala ketika seseorang memiliki kolesterol tinggi adalah timbul rasa sakit pada rahang. Menurut American Hear Association, rasa sakit pada rahang menjadi salah satu gejala serangan jantung yang dipicu oleh kolesterol tinggi.

Kondisi ini biasanya terjadi ketika suplai darah ke jantung atau ke otak melambat atau bahkan tersumbat.

Untuk itu, jika kalian merasakan rasa sakit pada rahang yang tidak jelas penyebabnya sebaiknya langsung segera memeriksakannay ke dokter.

2. Terdapat Benjolan di Sekitar Mata

Selain rasa sakit pada rahang, terkadang kalian juga bisa menemukan benjolan di sekitar mata. Kondisi ini juga dikenal dengan nama Xanthoma.

Xanthoma ini merupakan kondisi di mana lemak tumbuh dan berkembang di bawah kulit. Biasanya Xanthoma ini ditemukan pada daerah kelopak mata.

BACA JUGA:7 Manfaat Petai untuk Kesehatan yang Dapat Membantu Menurunkan Kadar Kolesterol Jahat

BACA JUGA:7 Makanan yang Menurunkan Kadar Kolesterol Jahat Dalam Darah, Penderita Kolesterol Wajib Konsumsi

Namun di beberapa kasus, tidak hanya di bawah mata, xanthoma ini juga dapat tumbuh pada organ dalam. Untuk bentuknya, Xantho,a ini berbentuk berupa gumpalan lemak berwarna kekuningan.

Sebenarnya, kondisi ini tidak terlalu bahaya, tetapi karena tumbuhnya xanthoma ini karena gangguan kesehatan tertentu. Jadi kalian tetap harus memeriksakannya ke dokter.

Kolesterol tinggi ini tidak hanya dialami oleh seseorang yang sudah berusia lanjut saja, tapi juga bisa dialami oleh anak-anak, remaja, hingga dewasa.

3. Kehilangan Keseimbangan

Gejala ketika seseorang memiliki kolestertol tinggi adalah kehilangan keseimbangan. Kehilangan keseimbangan ini juga diiringi dengan kesulitan menggerakkan mulut, tangan dan kaki terasa lemas, hingga kesulitan untuk berjalan.

Selain menjaga tanda-tanda dari kolesterol tinggi, kondisi ini juga bisa menjadi salah satu tanda-tanda atau gejala seseorang mengalami stroke.

BACA JUGA:Awas Inilah 6 Makanan Enak yang Dapat Memicu Penyakit Ginjal yang Wajib Diwaspadai!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: