Cocok untuk yang Suka Jalan-Jalan, 5 Mobil Keluarga Bekas Murah 50 Jutaan Ini, Nyaman Dikendarai!

Cocok untuk yang Suka Jalan-Jalan, 5 Mobil Keluarga Bekas Murah 50 Jutaan Ini, Nyaman Dikendarai!

mobil keluarga bekas murah 50 jutaan--Instagram/loweredjunkie

Suzuki APV ini, cocok banget dijadikan sebagai mobil keluarga, karena memiliki kapasitas penumpangnya mencapai 8 orang dan nyaman dikendarai.

Dapur pacunya sendiri, dibekali dengan mesin berkapasitas 1.500 cc dan mesinnya ini dikenal cukup bertenaga, karena mampu memberikan tenaga sebesar 92 dk.

Suzuki APV ini, cocok buat kamu yang tidak terlalu mengedepankan desain eksterior namun lebih ke ruang kabin yang nyaman untuk keluarga.

BACA JUGA:Honda Community Jateng Gelar Nobar AARC dan MotoGP Mandalika

BACA JUGA:Yamaha X-Ride 150 Hadir Sebagai Motor Matic Trail dengan Berbagai Kelebihan yang Ditawarkan!

3. Mitsubishi Kuda

Rekomendasi mobil keluarga bekas murah 50 jutaan, selanjutnya ada Mitsubishi Kuda yang pernah menjadi salah satu mobil paling populer di Indonesia.

Mitsubishi Kuda keluaran tahun 2000 sampai 2005 masih sangat layak untuk dimiliki, karena mesinnya dikenal cukup tangguh.

Mitsubishi Kuda ini, dibekali dengan mesin diesel yang cukup bertenaga dan irit konsumsi bahan bakarnya, cocok buat kamu yang ingin hemat anggaran.

BACA JUGA:Yamaha WR 155R 2024 yang Hadir Sebagai Pendatang Baru di Dunia Trail dengan Berbagai Kelebihan!

BACA JUGA:Jetour Dashing Hadir Sebagai Mobil SUV Murah 300 Jutaan yang Memiliki Banyak Kelebihan!

4. Datsun Go Panca

Selanjutnya ada Datsun Go Panca, yang meskipun tergolong mobil keluaran tahun muda namun harganya cukup terjangkau, cocok banget untuk para pemula.

Datsun Go Panca, dibeberapa postingan yang kami temukan di market place, dibandrol dengan harga mulai dari Rp 50 jutaan saja, tentu saja sangat worth it untuk dimiliki.

Mobil ini dibekali dengan mesin berkapasitas 1.200 cc, cocok untuk kamu yang memiliki anggota keluarga kecil, karena kapasitasnya hanya mencapai 4 sampai 5 orang saja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: