3 Body Lotion Collagen untuk Memutihkan Kulit Terbaik di Indomaret, Bikin Kulit Kenyal dan Cerah Merata

Minggu 08-10-2023,16:30 WIB
Reporter : Elif Hudayana
Editor : Elif Hudayana

Tidak lupa kandungan collagen yang akan membantu mencerahkan atau memutihkan kulit, juga sekaligus memperbaiki kulit di malam hari. 

BACA JUGA:3 Camilan Kolagen yang Bagus untuk Kulit Glowing di Indomaret, 6 Ribuan Atasi Kulit Kendur Sekarang Juga!

BACA JUGA:Inilah 4 Minuman Collagen yang Bagus untuk Kulit Keriput di Indomaret, Under 7k Bisa Glowing Awet Muda

Citra Night Collagen Glow Hand & Body Lotion bisa kamu temui di Indomaret atau minimarket lainnya dengan harga terjangkau, mulai Rp 33 ribuan.

2. Vaseline Healthy Bright Perfect 10 Lotion

Pilihan body lotion collagen untuk memutihkan kulit terbaik di Indomaret yang lainnya adalah Vaseline Healthy Bright Perfect 10 Lotion.

Skincare dengan kandungan kolagen ini menawarkan 10 manfaat dalam satu produk. Ada kandungan AHA dan pro-retinol di dalamnya untuk membantu mengangkat sel-sel kulit mati.

Selain itu, ada juga kandungan vitamin B3 untuk membantu mencerahkan kulit secara merata, dan kolagen pastinya untuk melembapkan kulit secara menyeluruh.

BACA JUGA:Inilah 3 Sabun Beras Terbaik untuk Memutihkan Kulit, Ampuh Membersihkan dan Menghaluskan Kulit Sekaligus

BACA JUGA:4 Sabun Zaitun Terbaik untuk Perawatan Kulit Sehat dan Awet Muda, Efektif Mencerahkan dan Usir Noda Hitam

Body lotion kolagen ini sangat lengkap karena dilengkapi juga dengan triple sunscreens untuk melindungi kulit dari efek buruk paparan sinar UVA dan UVB. 

Dengan berbagai manfaat dan kelebihannya tadi, body lotion collagen ini dibanderol dengan harga mulai Rp 48 ribu sampai Rp 80 ribuan, bergantung ukurannya.

3. Marina Collagen E Asta

Marina juga punya body lotion collagen, lho. Ada Marina Collagen E Asta yang dilengkapi dengan kandungan astaxanthin dari red algae.

Bahan tersebut diklaim sebagai antioksidan yang 6000 kali lebih efektif dalam memutihkan atau mencerahkan kulit dibandingkan vitamin C.

BACA JUGA:Bolehkah Memakai Minyak Zaitun untuk Wajah Setiap Hari? Ternyata, Ini Manfaat Sekaligus Efek Sampingnya

Kategori :