Wajah Terlihat Kurang Cerah, akibat Pori-pori Tersumbat, Ini 5 Cara Mengatasi Pori-pori Tersumbat

Jumat 28-06-2024,12:01 WIB
Reporter : Tuflichatul Ummul
Editor : Akhmad Saefudin

Cara mengatasi pori-pori tersumbat yang selanjutnya adalah dengan cara menggunakan pore strip atau yang dikenal juga dengan pore pack. 

Namun, untuk menggunakan pore strip ini ada baiknya jangan terlalu sering, cukup gunakan satu kali saja dalam seminggu. 

BACA JUGA:Review 6 Bedak Padat Best Seller untuk Kulit Berminyak, Anti Luntur, Meskipun Kamu Banyak Berkeringat

BACA JUGA:5 Bedak Pixy Terbaik dengan Kandungan SPF Tinggi, Cocok Dipakai Saat Cuaca Panas Bikin Flawless Seharian

Adapun manfaat dari Pore Strip ini adalah untuk mengangkat sejumlah minyak, kotoran, dan kulit mati yang dapat menyebabkan pori-pori tersumbat. 

5. Gunakan skincare dengan kandungan retinol 

Menggunakan skincare memang menjadi salah satu usaha untuk membuat wajah kamu menjadi lebih sehat dan cerah. 

Nah apabila kamu sedang bertujuan untuk mengatasi masalah pori-pori yang tersumbat, maka kamu bisa menggunakan skincare yang terdapat kandungan retinol di dalamnya. 

Selain membantu membersihkan pori-pori, kandungan retinol dan retinoid ini juga mampu mengecilkan pori-pori, supaya tidak terlalu besar. 

BACA JUGA:Cukup Elegan, Coba 5 Parfum Tahan Lama yang Aromanya Manis sangat Melekat dengan Para Wanita Feminin

BACA JUGA:Nyesel Potong Rambut Pendek? 5 Cara Alami Memanjangkan Rambut Berikut Ini akan Bikin Rambut Tumbuh Lebih Cepat

Penggunaan retinol ini akan lebih efektif jika digunakan pada rangkaian skincare di malam hari. Namun, jangan digunakan bersamaan, apabila kamu baru saja melakukan eksfoliasi pada kulit. 

Nah itulah tadi beberapa cara mengatasi pori-pori tersumbat yang bisa kamu lakukan sendiri di rumah. (*)

Kategori :