Simak Ini, Cara Efektif Mengusir Tikus dari Rumah, Bisa Dibuktikan

Simak Ini, Cara Efektif Mengusir Tikus dari Rumah, Bisa Dibuktikan

ilustrasi jebakan tikus.-Pixabay-

2. Lakukanlah bersih-bersih rumah dan menata barang ataupun kain-kain bekas yang ada agar tidak dijadikan lokasi bersembunyi atau sarang tikus.

Hal itu perlu dilakukan, karena tikus suka membuat sarang di timbunan barang ataupun tempat yang gelap dan lembab.

Seperti menutup lobang saluran air ataupun menutup rapat pintu gudang tempat penyimpanan barang-barang yang sudah tidak terpakai.

3. Bila sudah terlanjur ada tikus di rumah, maka kita bisa mengusinya menggunakan bawang merah.

Bau menyengat dari bawang merah ini sangat tidak disukai oleh tikus. 

Caranya, iris-iris bawang merah dan kita bisa meletakkannya di tempat yang biasa dilalui atau dijadikan lokasi bersembunyi tikus.

4. Selain bawang, kita juga bisa menggantinya dengan lada hitam, karena kandungan piperin dalam lada hitam merupakan zat kimia beracun untuk membasmi tikus.

5. Ampas atau bekas kantung teh  juga bisa untuk mengusir tikus, karena bisa untuk merusak pernafasannya, saat hewan mamalia ini menghirup atau memakannya. 

6. Semprot cairan pemutih di sarang ataupun tempat yang biasa dilalui tikus, karena dapat menimbulkan bau menyengat yang tak disukai tikus.

7. Namun bila ingin menangkapnya, kita bisa menggunakan perangkap tikus yang saat ini banyak modelnya dan bisa mudah didapatkan.

Dengan beberapa pilihan cara tersebut, semoga tidak ada lagi tikus berkeliaran di rumah kita. Sehingga rumah bisa lebih bersih dan sehat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: