6 Daftar Rempah-rempah yang Bikin Ngantuk agar Tak lemas Jalani Hari, Salah Satunya Tanaman Passion Flower

6 Daftar Rempah-rempah yang Bikin Ngantuk agar Tak lemas Jalani Hari, Salah Satunya Tanaman Passion Flower

Rempah-rempah yang Bikin Ngantuk--Freepik.com

Sangat disarankan untuk minum teh ini pada malam hari setelah selesai aktivitas harian. Namun  tak disarankan minum di pagi hari karena akan membuatmu kantuk sementara pekerjaan masih banyak. 

3. Suplemen Akar Valerian

Salah satu rempah yang dapat digunakan untuk cepat tidur adalah suplemen akar valerian. Suplemen ini dapat membantu meningkatkan kualitas tidur. 

Setiap berat 300-900 valerian ini dapat menurunkan tingkat ketegangan otak. Sehingga otak akan terasa lebih rileks. 

Nah, inilah yang jadi alasan kenapa suplemen akar valerian ini dapat dijadikan sebagai alah satu pilihan rempah-rempah yang bikin ngantuk. 

Sangat disarankan untuk mengonsumsi suplemen yang satu ini agar tidur kamu cukup. Sehingga ketika kembali bekerja kamu memiliki tenaga yang cukup. 

4. Ginseng Merah

Ginseng merupakan salah satu rempah yang dapat dijadikan sebagai opsi untuk tidur nyenyak. Kamu bisa minum suplemen yang mengandung sari ginseng merah.

Boleh juga minum wedang jahe yang mengandung ginseng merah. Cara seperti itu dapat membuat kamu tertidur lebih cepat. 

Ginseng merah ini dapat meningatkaj hormon melatonin yang membuat kantuk. Ginseng merah ini secara otomatis akan membuat ketegangah stres menurun dan akhirnya bisa tidur. 

5. Kayu Manis

Rempah-rempah yang bikin ngantuk salah satunya adalah kayu manis. Kayu manis ini dapat menenangkan pikiran. 

Sehingga cocok untuk diminum ketika mata sukar sekali diajak istirahat. Tak heran karena kandungan kayu manis ini dapat merangsang hormon melatonin untuk bekerja.

Kayu manis dalam pendapat medis dapat mencegah penyakit diabetes. Jadi fungsinya dobel, pertama untuk mengatasi insomnia dan yang kedua mencegah penyakit kronis. 

6. Jahe

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: hello sehat