Rekomendasi dan Cara Memilih Cream untuk Kulit Sensitif dan Berjerawat, Pilih Sesuai Kebutuhan

Rekomendasi dan Cara Memilih Cream untuk Kulit Sensitif dan Berjerawat, Pilih Sesuai Kebutuhan

Rekomendasi dan Cara Memilih Cream untuk Kulit Sensitif dan Berjerawat-Clarin hayes-Youtube

Beberapa alkohol yang keras dapat membuat kulit iritasi karena meskipun menunjang formula cream, kandungan alkohol dapat menghilangkan minyak alami pada kulit.

Untuk kuit yang sensitif kandungan alkohol dapat membuat kulit lebih rentan terhadap infeksi, terutama apabila ada jerawat yang meradang kandungan alkohol yang keras dapat memperburuk keadaan

3. Pilih kandungan yang memiliki efek calming

Kandungan bahan aktif sepeti panthenol atau bahan alami seperti centella asiatica dan lidah buaya menjadi salah satu bahan yang dapat menenangkan kulit yang sedang iritasi atau meradang.

Dengan salah satu kandungan tersebut pada pelembap atau cream kamu dapat membuat wajah lebih lembap, ternutrisi dan menenangkan. 

4. Pilih yang sesuai jenis kulit

Untuk kulit sensitif ada baiknya untuk menghindari produk dengan bahan aktif yang terlalu banyak. Justru terlalu banyak bahan aktif pada suatu produk akan kurang efektif berkerja pada kulit kamu.

BACA JUGA:Inilah 4 Krim Pemutih Wardah untuk Menghilangkan Flek Hitam dan Kulit Kering, Bikin Wajah Glowing Permanen

5. Lakukan tes pada kulit tangan

Sebelum dikenakan pada seluruh wajah, gunakan dulu sebagai tes pada bagian kulit tertentu seperti tangan. Apabila terdapat alergi atau kulit terasa tidak nyaman segera hentikan peakaian dan jangan gunakan pada wajah.

Rekomendasi Cream untuk Kulit Sensitif dan Berjerawat

Pemilik kulit sensitif memang perlu memperhatikan banyak hal dalam pemilihan skincare, supaya tidak bingung disini akan kami rangkum beberapa rekomendasi cream atau pelembap untuk kulit sensitif antara lain:

1. Emina Ms. Pimple Moisturizing Gel

Dengan teksturnya berupa gel, cream ini bisa kamu jadikan pelembap sehari hari yang nyaman dan tidak lengket. Sesuai dengan namanya produk ini lebih fokus terhadap permasalahan jerawat dan kelembapan kulit.

2. Acnes Natural Care Oil Control & Whitening Cream

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: