5 Tips Kurus dalam Satu Minggu Menurut Ade Rai, Bisa Kamu Coba Nih Diet yang Satu Ini
tips diet-freepik.com-freepik.com
RADARPEKALONGAN - Untuk sebagian orang, memiliki berat badan yang ideal mungkin membutuhkan usaha yang lebih. Nah kamu bisa nih coba tips kurus yang berikut ini jika kamu adalah bagian dari mereka.
Tips kurus yang akan disampaikan kali ini merupakan tips dari Ade Rai. Ia adalah sosok binaragawan yang juga menekuni tentang program diet baik untuk orang-orang yang ingin menaikkan berat badan maupun menurunkan berat badan.
Nah sebelumnya kamu perlu mengetahui terlebih dahulu apa yang dimaksud dengan diet. Jadi diet ini adalah sebuah kebiasan dalam menerapkan pola makan sehat dengan mengatur cara dan jenis makanannya.
Sebenarnya diet bermanfaat untuk kesehatan kita secara menyeluruh, namun banyak orang lebih berfokus pada tujuan untuk menurunkan berat badan atau karena ingin terlihat lebih kurus.
BACA JUGA:5 Jenis Biji-bijian yang Cocok Dijadikan Makanan untuk Diet Sehat
BACA JUGA:Resep Buka Puasa dan Sahur Rendah Kalori untuk Diet Puasa, Dijamin Enak dan Tak Bikin Bosan
Untuk itu, gimana si tips kurus dalam waktu satu minggu menurut Ade Rai ini? Langsung saja simak pembahasannya di bawah ini.
Tips Kurus ala Ade Rai
1. Puasa
Puasa yang dimaksud disini adalah menahan untuk tidak makan selama 12 jam. Hal ini guna memperlebar waktu kita untuk tidak makan selama itu, sehingga kalori yang masuk sedikit dan nantinya badan hanya akan membakar lemak.
Nah untuk pilihan waktunya sendiri terdapat tiga pilihan waktu dimana kamu boleh mengonsumsi di jam tersebut, adapun seperti ini:
- Waktu 1: 08.00 - 16.00
- Waktu 2: 10.00 - 18.00
- Waktu 3: 11.00 - 20.00
Pilih salah satu durasi makan, misal jika kamu memilih waktu 1 maka kamu hanya boleh makan mulai dari pukul 08.00 dan terakhir makan pada pukul 16.00
BACA JUGA:Ikuti 7 Tips Diet Pemula Supaya Berat Badan Tidak Gampang Naik Lagi
BACA JUGA:Tips Diet Sehat dan Cepat: Hindari 8 Makanan Ini untuk Dapatkan Berat Badan yang Kamu Idamkan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: