4 Cara Membuat Minuman Pemutih Kulit Permanen Cuma Pakai Bahan Dapur, Bikin Glowing Awet Muda

4 Cara Membuat Minuman Pemutih Kulit Permanen Cuma Pakai Bahan Dapur, Bikin Glowing Awet Muda

4 Cara Membuat Minuman Pemutih Kulit Permanen Cuma Pakai Bahan Dapur, Bikin Glowing Awet Muda-lemon8.com/ ourlifecorner-

Namun, pada cara membuat minuman pemutih kulit kali ini kamu perlu mencampurkannya dengan madu. Kombinasi ini kemudian memiliki kandungan berupa vitamin C dan bahan pencerah alami. Menarik bukan? Berikut ini pandungan membuatnya; 

  • Pertama, masukkan 2 sendok madu ke dalam air hangat. 
  • Aduk hingga madu larut sempurna di dalam air. 
  • Selanjutnya, gunakan perasan lemon secukupnya dan aduk kembali. 
  • Berikutnya, kamu bisa segera mengkonsumsinya selagi segar. 

BACA JUGA: 3 Cara Membuat Jus Kolagen Alami untuk Kulit, Bikin Glowing Awet Muda Bebas Kerutan dan Noda Hitam

BACA JUGA: 4 Jus Buah yang Mengandung Kolagen untuk Memutihkan Kulit, Bantu Kulit Glowing Awet Muda Tanpa Bahan Kimia

2. Bayam

Minuman untuk kulit glowing berikutnya adalah jus bayam. Kamu mungkin terkejut mendengar bahan alami saat ini bukan?

Jika biasanya kamu menggunakan bayam sebagai bahan utama masakan sayur di siang hari yang menyegarkan. Kini, kamu juga bisa menjadikannya sebagai minuman segar untuk membantu mencerahkan kulit.

Diketahui, terdapat kandungan vitamin B kompleks yang berfungsi untuk mencegah kerusakan kulit. Terutama, dari paparan sinar matahari. Seain iu, kandunan vitamin A dan C ynag erufngusi unukemncerhakan sera mengangkat sel kuli mati dengan efektif.

BACA JUGA: 5 Jus Buah dengan Kandungan Kolagen Tinggi, Atasi Kerutan dan Flek Hitam di Wajah Agar Glowing Awet Muda Alami

Tenang aja, pada resep kali ini kamu akan diberi tips. Khususnya, supaya rasa jus bayam tidak langu dan tetap segar. Berikut panduannya; 

  • Masukan ½ ikat bayam, 1 buah apel yang sudah dipotong kecil-kecil 2 sendok madu dan ½ gelas air ke dalam blender.
  • Lalu, haluskan seluruh bahan hingga tercampur sempurna. 
  • Selanjutnya, tambahkan ½ cangkir es batu untuk menambah kesegaran dan haluskan kembali dengan blender.
  • Jika sudah, kamu bisa menyajikannya dalam gelas dan jus siap diminum. 

Kombinasi kandungan ini bisa membantu memutihkan kulit sekaligus melengkapi kebutuhan nutrisi tubuh. Jadi, konsumsi dengan teratur ya.

3. Pepaya

Cara membuat minuman pemutih kulit berikutnya adalah menggunakan buah pepaya. Kamu mungkin kerap mendengar bahwa buah satu ini mengandung enzim papain. 

BACA JUGA: 3 Jus Buah yang Mengandung Banyak Kolagen, Cegah Penuaan Dini dan Keriput Bikin Wajah Glowing Bebas Flek Hitam

Kandungan tersebut dikenal akan kemampuannya alam memutihkan kulit. Nah, kamu juga bisa nih mendapatkan manfaatnya. Berikut adalah cara buatnya;

  • Pertama, haluskan ½ buah pepaya yang sudah dipotong-potong menggunakan blender dan tambahkan ½ cangkir air. 
  • Jika sudah halus, masukan 2 sendok madu ke dalamnya dan blender kembali.
  • Selanjutnya, saring antara air dan ampasnya.
  • Kamu bisa meminum airnya dan menggunakan ampasnya sebagai masker.

Apabila kamu ingin ada rasa dingin saat diminum. Kamu dapat menambahkan 3-4 buah es batu ke dalamnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: