Ini 4 Daya Tarik Museum Kretek yang Menjadi Lokasi Syuting Gadis Kretek , Wisata Indah dan Terjangkau

Ini 4 Daya Tarik Museum Kretek yang Menjadi Lokasi Syuting Gadis Kretek , Wisata Indah dan Terjangkau

daya tarik dari Museum Kretek yang menjadi lokasi syuting Gadis Kretek-ilustrasi museum kretek-youtube.com

Selain itu, kalian juga bisa melihat miniatur Masjid Wali Loram Kulon yang mana memiliki ciri khas berupa gapura yang ikonik. 

Di sini kalian juga bisa melihat miniatur rumah adat Kudus yakni Joglo Pencu yang memiliki arsitektur perpaduan gaya Jawa, Hindu, Persia, China, dan Belanda.

3. Wahana Permainan

Selain dijadikan sebagai wisata edukasi tidak membuat Museum Kretek ini menjadi wisata yang membosankan. Sebab, di sini para wisatawan juga akan menjumpai berbagai wajana permainan yang menarik dan cocok untuk anak-anak.

Wahana permainan ini berupa mandi bola, trampolin, hingga mini waterboom yang dilengkapo dengan wahana perosotan dan ember tumpah.

BACA JUGA:Dukung Wisata Lokal, Kemenag Batang Ciptakan Kidung Kembang Langit

BACA JUGA:Wajib Banget Untuk Dikunjungi! Inilah 6 Tempat Wisata di Batu yang Indah dan Menarik

4. Fasilitas Lengkap

Karena Museum Kretek ini merupakan salah wisata favorit wisatawan, ditambah semakin terkenal karena menjadi lokasi syuting Gadis Kretek, Museum Kretek ini memiliki fasilitas lengkap guna menunjang kenyamana para wistawan.

Beberapa fasilitas yang ada di Museum Kretek ini adalah area parkir kendaraan yang luas, kamar mandi, mushola, hingga restoran. Bagi kalian yang ingin menginap, di sini juga disediakan penginapan dengan harga yang cukup terjangkau.

Itulah 4 daya tarik dari Museum Kretek yang menjadi lokasi syuting Gadis Kretek yang dapat kalian ketahui. Untuk lokasinya sendiri, Museum Kretek ini berlokasi di Jati Kudus Jawa Tengah.

Tepatnya berada di Desa Pejanten, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus, Provinsi Jawa Tengah.

BACA JUGA:Wisata Baru di Bogor! Yuk Kenali 5 Daya Tarik dari HeHa Waterfall Bogor, Wisata yang Wajib Dikunjungi di Bogor

BACA JUGA:Daya Tarik Wisata Baru di Bogor, Dusun Giok Bogor Promo Gratis Tiket Masuk Hingga Tanggal 15 Oktober 2023

Sebagai salah satu wisata terkenal di Kudus, untuk bisa sampai ke museum ini cukup mudah dengan jalan yang mulus tanpa hambatan. Untuk transportasinya sendiri, kalian bisa menggunakan mobil atau motor pribadi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: