Apa Tanda Baterai Laptop Bocor? Ketahui Penyebab dan Cara Merawat Baterai Laptop yang Bocor Agar Lebih Awet

Apa Tanda Baterai Laptop Bocor?  Ketahui Penyebab dan Cara Merawat Baterai Laptop yang Bocor Agar Lebih Awet

Apa Tanda Baterai Laptop Bocor? Ketahui Penyebab dan Cara Merawat Baterai Laptop yang Bocor Agar Awet-pricebook.co.id-

Perubahan bentuk pada baterai ini biasanya terjadi karena menerima terlalu banyak aliran listrik ketika mengecas.

  • Mendapati peringatan pada indikator baterai

Tanda kebocoran pada baterai yang keempat adalah adanya peringatan tanda silang merah pada indikator daya. Tanda ini muncul untuk memberitahu bahwa pengisian daya pada baterai sudah tidak stabil.

Itulah beberapa tanda baterai laptop mengalami kebocoran. Setelah mengetahui tanda-tandanya wajib hukumnya untuk mencegah hal itu terjadi pada laptop kamu.

BACA JUGA:Bagaimana Cara agar Laptop Awet? Perhatikan Hal-Hal Berikut ketika Memilih Laptop Supaya Tahan Lama

BACA JUGA: Jangan Ditiru! Segera Hindari 7 Kebiasaan Ini Agar Laptop Tidak Cepat Rusak

Penyebab kebocoran baterai karena banyak hal, salah satunya sering memakai laptop ketika sedang dicas.

Tak jarang seseorang nekat memakai laptop padahal masih dicas karena merasa pekerjaannya harus segera selesai dan diburu waktu.

Tidak sepenuhnya salah memang, akan tetapi jika hal ini terus dilakukan. Kebocoran baterai mungkin dapat terjadi. Jadi lebih baik mengurangi pemakaian laptop ketika sedang dicas.

Penyebab lain baterai mengalami kebocoran yaitu mengecas laptop hingga mati atau menggunakan laptop hingga mati baru mengecasnya.

Nah, perilaku pengguna seperti ini apabila dilakukan secara terus menerus dapat berakibat fatal lho. Hal ini tentulah membuat baterai laptop kaget karena aliran listrik yang diterima tidak stabil.

Namun perilaku mengecas laptop terlalu lama juga bukan hal yang baik. Membiarkan baterai melebihi batas maksimal juga rawan menimbulkan masalah pada baterai.

Kedua perilaku di atas harus segera dihindari karena sama-sama memicu kebocoran baterai

Jadi, usahakan mengisi daya sebelum baterai habis dan mencabutnya sebelum 100%. Sebagai contoh mengecas laptop pada kisaran baterai 20% dan mencabutnya pada kisaran 80% akan jauh lebih baik.

Setelah mengetahui tanda-tanda dan penyebabnya, berikutnya cara merawat baterai laptop yang bocor, diantaranya:

  • Rutin melakukan windows update

Cara merawat baterai yang bocor adalah dengan rutin melakukan windows update. Cara ini memanglah tidak menghasilkan efek secara langsung.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://asani.co.id/blog/penyebab-baterai-laptop-bocor/