Cegah Masuk Angin! Inilah 5 Obat Herbal untuk Mengatasi Masuk Angin, Aman untuk Semua Umur Tanpa Efek Samping
obat herbal untuk mengatasi masuk angin-ilustrasi obat herbal untuk mengatasi masuk angin-freepik.com
Selain itu, menurut sebuah penelitian menunjukkan bahwa vitamin C dalam lemon berkontribusi dalam mempertahankan kekebalan tubuh agar terhindar dari berbagai penyakit.
Di sini, kalian bisa membuatnya dengan cara mencampurkan perasan air lemon dengan satu gelas air hangat. Di sini kalian juga bisa menambahkan madu untuk menambah rasa manis dalam ramuan ini.
4. Peppermint Oil
Peppermint kerapkali digunakan sebagai bahan herbal untuk meredakan berbagai penyakit. Peppermint sendiri merupakan daun yang terkenal dipakai untuk obat-obatan herbal.
Menurut sebuah penelitian menyebutkan bahwa minyak peppermint ini efektif untuk mengurangi rasa mual sebanyak 75%.
BACA JUGA:Awas Jangan Berlebihan! Inilah 4 Jenis Buah-buahan yang Bikin Sakit Jantung pada Orang Tua
Sebab, minyak peppermint ini dapat membantu melemaskan otot-otot lambung dan dapat menjaganya dari kram atau kontraksi akibat masuk angin.
Untuk cara penggunaan minyak peppermint atau peppermint oil ini pun cukup mudah seperti ramuan diatas, yakni dengan menyeduh daun peppermint kering dengan air secukupnya.
Setelah itu, kalian bisa menghirup rendaman air peppermint tersebut selagi hangat untuk meredakan rasa mual dan kram.
Jadi bisa disimpulkan, peppermint oil ini dijadikan sebagai aroma terapi untuk mengatasi rasa mual dan kram perut yang mana merupakan kondisi dari masuk angin.
BACA JUGA:6 Buah Alternatif untuk Jantung Tinggi Vitamin C, Bisa Meningkatkan Kekebalan Tubuh
BACA JUGA:Mau Tahu 6 Buah yang Sehat untuk Jantung? Yuk Cari Tahu di Sini agar Tubuh Selalu Sehat
5. Kencur
Selain jahe, ada lagi nih rempah yang bisa menjadi obat herbal dalam mengatasi masuk angin. Rempah tersebut adalah Kencur.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: