Ciptakan Komunikasi Efektif dengan 7 Bahasa Tubuh yang Baik Saat Berkomunikasi Berikut Ini!
Bahasa tubuh yang baik saat berkomunikasi--freepik.com
BACA JUGA Jangan Takut Buat Kenalan! Ini 7 Cara Membuka Percakapan dengan Orang Baru Bagi Pemalu
Tidak Berlebihan dalam Membuat Gerakan
Hal terakhir dalam bahasa tubuh yang baik saat berkomunikasi yang perlu kamu perhatikan adalah untuk membuat gerak tubuh yang secukupnya dan tidak berlebihan.
Gerakan tangan atau kepala yang cukup akan membuat pesanmu semakin kuat. Akan tetapi, jika kamu melakukannya dengan berlebihan, kamu justru akan membuat orang berspekulasi bahwa kamu sedang berbohong.
Saat berkomunikasi, kamu perlu memperhatikan bahasa tubuh yang baik saat berkomunikasi dan tidak hanya berfokus pada bahasa verbal saja. Maka, jangan abaikan daftar di atas, ya! (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: