Nasihat Mbah Moen: Pesan Khusus Kepada Perokok Aktif, Dunia Ini untuk Mengenakkan Badan

Nasihat Mbah Moen: Pesan Khusus Kepada Perokok Aktif, Dunia Ini untuk Mengenakkan Badan

Nasihat Mbah Moen: Pesan Khusus Kepada Perokok Aktif, Dunia Ini untuk Mengenakkan Badan-NU CHANNEL-youtube

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Semasa hidupnya, KH. Maimoen Zubair atau yang lebih akrab disapa Mbah Moen pernah menyampaikan pesan khusus kepada perokok aktif bahwa, dunia ini untuk mengenakkan badan.

Dalam salah satu ceramahnya, Mbah Moen menyinggung soal perokok aktif. Hal tersebut beliau lakukan karena mengingat semakin banyaknya perokok aktif di Indonesia.

Padahal, seperti yang telah kita ketahui bersama, pemerintah bersama dengan badan terkait sudah mengingatkan secara terus menerus melalui kampanye bahaya merokok bagi kesehatan.

Bahkan, tidak sedikit orang ataupun lembaga yang sampai menghukumi bahwa rokok adalah haram. hal tersebut dikarenakan, merokok dapat mengganggu kesehatan.

BACA JUGA:Nasihat Mbah Moen: Jangan Tidur Pada Waktu Sembarangan ini, Bikin Rezeki Seret Tidak Ketulungan!

BACA JUGA:Nasihat Mbah Moen: Inilah 8 Rahasia Agar Anak Sukses Dunia dan Akhirat, Para Orang Tua Wajib Tahu!

Dalam ceramahnya tersebut, Mbah Moen juga sebenarnya tidak hanya membahas soal rokok dan perokok saja. Namun, beliau juga menyinggung terkait cara hidup berkecukupan.

Hidup Berkecukupan yang dimaksud oleh Mbah Moen disini yaitu rezeki dari Allah SWT yang paling banyak diminta oleh para hamba-Nya.

Pasalnya, dengan selalu mengingat dan memanjatkan doa kepada Allah SWT, maka rezeki juga akan senantiasa dicukupkan oleh Allah SWT.

Dalam ceramahnya itu, Mbah Moen berkata bahwa, ada yang senantiasa mengingat Allah SWT dan selalu memanjatkan doa kepada-Nya akan memperoleh makanan.

BACA JUGA:Nasihat Mbah Moen: Amalan Pembuka rezeki Agar terhindar Dari Hutang Pinjol, Baca Setiap Ba'da Maghrib & Subuh

BACA JUGA:Nasihat Mbah Moen: Inilah Kunci Masuk Surga di Akhir Zaman, Lakukan Sekarang Juga Agar Tak Menyesal!

Tidak hanya itu saja, Bahkan Mbah Moen juga menegaskan bahwa, Allah SWT pasti akan menjamin rezeki semua manusia yang ada di dunia ini tanpa terkecuali.

"Apabila kalian semua senantiasa selalu mengingat Allah SWT, maka kalian sudah pasti akan dijamin rezekinya oleh Allah SWT," ucap Ulama karismatik asal Rembang, Jawa Tengah tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: