Primbon Jawa: Inilah 5 Weton Pemilik Wahyu Cakraningrat, Weton Tertinggi Penguasa Ilmu Umum & Ilmu Spiritual!
Primbon Jawa: Inilah 5 Weton Pemilik Wahyu Cakraningrat, Weton Tertinggi Penguasa Ilmu Umum & Ilmu Spiritual!-BELAJAR BERSAMA79-youtube
Berdasarkan kitab primbon Jawa, kelebihan yang dimiliki oleh para pemilik weton ini selain kecerdasannya yang tinggi, yaitu mereka biasanya sosok yang jujur dan suka berterus terang daripada harus berbicara di belakang.
Tidak hanya itu saja, sisi kemanusiaan yang tinggi dalam diri orang-orang yang lahir pada hari jumat legi ini menjadikan mereka suka membantu orang-orang yang lemah dan kesusahan.
5. Sabtu Pahing
Weton pemilik wahyu cakraningrat yang berada di bawah naungan watak sumur sinaba menurut primbon Jawa yang terakhir yaitu orang-orang yang lahir pada hari sabtu pahing.
Berdasarkan kitab primbon Jawa, selain sangat cerdas, para pemilik weton ini juga biasanya merupakan sosok yang tidak pernah melupakan kebaikan orang lain sekecil apapun.
Sebagai sosok yang memiliki wadah keilmuan luas, para pemilik weton ini memiliki semangat yang sangat tinggi. Namun, kekurangan mereka yaitu sering emosi, tapi mereka juga memiliki jiwa pemaaf.
Berdasarkan kitab primbon Jawa, kelima weton tersebut pada dasarnya memiliki wadah keilmuan yang sangat luas, baik disiplin ilmu umum, maupun ilmu spiritual.
Namun, seberapapun luasnya wadah, harus tetap selalu diisi, sehingga ilmunya nanti dapat memenuhi kedalaman dan keluasan wadahnya.
Oleh karena itu, untuk memenuhi wadah watak sumur sinaba ini, para pemilik kelima weton di atas harus selalu senantiasa belajar tanpa henti.
Itulah tadi penjelasan mengenai beberapa weton pemilik wahyu cakraningrat yang berada di bawah naungan watak sumur sinaba menurut primbon Jawa yang dapat kalian ketahui.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: