6 Pilihan Baju Lebaran untuk Acara Open House, Sambut Tamu dengan Tren Fashion Ramadhan Terbaru 2024

6 Pilihan Baju Lebaran untuk Acara Open House, Sambut Tamu dengan Tren Fashion Ramadhan Terbaru 2024

Baju Lebaran untuk Acara Open House -Hijup Magazine-

BACA JUGA: Tren Fashion Ramadhan: 6 Tips Memilih Baju Lebaran untuk Wanita Pendek, Styling Up Outfit Kamu!

2. Kaftan 

Salah satu tren fashion Ramadhan yang beberapa tahun belakangan ini tengah ramai adalah kaftan, baik dengan model tradisional atau pun dengan modifikasi. 

Kaftan ini memiliki potongan yang longgar, lebar dan menutup aurat, sehingga membuat kamu tetap adem juga nyaman selama di rumah. 

Bahan yang biasa digunakan untuk busana ini adalah satin, katun, dan sutra. Namun jika kamu ingin tampil lebih modis, kamu bisa pilih perpaduan bahan seperti brokat dan satin. 

Perpaduan ini akan memberikan aksen pada kaftan kamu. Agar lebih nyaman, kamu bisa gunakan iner atau manset di dalam kaftan kamu. 

BACA JUGA: Tren Fashion Ramadhan 2024: Gamis Lebaran untuk Orang Pendek agar Terlihat Tinggi, Tampil Penuh Percaya Diri!

BACA JUGA: Lebaran Makin Cetar dengan Tren Baju Lebaran Sekarang, Tampilan Trendi dan Hits ala Tren Fashion Ramadhan 2024

3. Abaya 

Selain kaftan, abaya juga menjadi busana yang dipilih para Muslimah untuk outfit lebaran, atau bahkan untuk aktivitas sehari-hari. 

Hampir sama seperti kaftan, abaya memiliko potongan baju yang longgar dan lebar, hanya saja bagian lengannya lebih kecil. 

Secara tradisional abaya hanya berwarna hitam, namun dengan berevolusinya busana Muslim, kini ada banyak pilihan model, bahan dan warna untuk abaya. 

Untuk dipakai dalam acara open house, kamu bisa gunakan abaya modern yang memiliki sedikit motif dengan warna pastel yang hangat atau earth tone untuk kesan sederhana yang nyaman. 

BACA JUGA: Tren Fashion Ramadhan: Gamis Lebaran Mewah Bernuansa Putih, Ciptakan Penampilan yang Suci dan Elegan!

BACA JUGA: Rekomendasi Model Baju Lebaran ala Selebriti Indonesia: Tren Fashion Ramadhan Simple tapi Modis

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: